Jelang Madrid, Pellegrini Sanjung Performa Aguero
Editor Bolanet | 26 April 2016 10:28
Pellegrini merasa bahwa striker berkebangsaan Argentina itu terus mengalami perkembangan permainan dari musim ke musim di Manchester City.
Sergio sudah terus mengalami perkembangan, yang membuatnya semakin dewasa. Ia selalu mengalami kesulitan dengan cedera yang ia alami, namun setiap pemain terus berkembang dan mengenal dirinya sendiri dengan baik, tutur Pellegrini pada Sport.
Hal tersebut membuat ia bisa menghindari cedera dengan lebih baik dan memainkan lebih banyak laga per musim.
Aguero mencetak satu gol lewat titik putih, kala Manchester City menang atas Stoke City di laga Premier League pekan lalu. [initial]
Baca Juga:
- Pellegrini Tak Merasa Dikhianati Guardiola
- Zidane: Madrid dan Barca Lebih Menarik dari Uang Premier League
- Zidane Tak Rasakan Tekanan Jelang Semifinal
- Bale Sebut Intensnya Premier League Bisa Untungkan Madrid
- Bale Ingatkan Fans City Tak Cemooh Ronaldo
- 'Kecuali Ada Pep atau Klopp, Arsenal Wajib Pertahankan Wenger'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Madrid, Man City Bertumpu Pada De Bruyne
Liga Champions 25 April 2016, 22:22 -
Bernd Leno Sedang Nego Dengan Real Madrid dan Liverpool
Liga Spanyol 25 April 2016, 22:17 -
Yaya Toure Absen Lawan Real Madrid
Liga Champions 25 April 2016, 20:34 -
Ada Trio BBC, Ini Skuat Madrid Lawan Man City
Liga Champions 25 April 2016, 17:35 -
Gantikan Benzema, Zidane Siapkan Mayoral
Liga Champions 25 April 2016, 15:11
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39