Jelang Derby, Ibra Kembali Sindir Guardiola
Editor Bolanet | 9 September 2016 14:06
Dalam sebuah wawancara dengan BBC, pemain Swedia mengungkap bahwa ia amat menyukai karakter Jose Mourinho, manajernya di Manchester United - yang pernah menanganinya di Inter Milan. Pelatih Portugal dianggap sang bomber amat terbuka pada semua pemainnya.
Menurut Ibrahimovic, hal tersebut sangat berbeda dengan Guardiola, yang pernah membuatnya kecewa karena tidak memberikan penjelasan mengapa ia tidak mendapatkan peran utama di lini depan, semasa masih di .
Saya memilih orang yang seperti itu (terbuka seperti Mourinho-red), ketimbang seseorang yang tidak mengatakan apapun pada anda dan situasi anda tengah mengambang, namun anda kira semuanya baik-baik saja, karena anda tidak mendengar apapun, tutur Ibrahimovic.
Ibrahimovic akan punya kesempatan membalas 'dendam' pada Guardiola, ketika Manchester United menjamu Manchester City di Old Trafford akhir pekan ini. [initial]
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stones Berharap Bisa Hentikan Zlatan Ibrahimovic
Liga Inggris 8 September 2016, 23:22 -
Stones Yakin Guardiola dan Mourinho Akur dalam Derby Manchester
Liga Inggris 8 September 2016, 23:07 -
Derby Manchester Jadi Laga Debut Idaman Leroy Sane
Liga Inggris 8 September 2016, 19:47 -
Usir Joe Hart, Man City Rela Bayar 9 Juta Pounds
Liga Inggris 8 September 2016, 19:33 -
Sane: Derby Manchester Lebih Panas dari Derby Ruhr
Liga Inggris 8 September 2016, 18:45
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39