Jarang Diturunkan Penuh, Schurrle Tetap Santai
Editor Bolanet | 15 Desember 2013 04:46
Bersama Chelsea, musim ini Schurrle baru dua kali bermain penuh selama 90 menit, satu di Premier League, sementara lainnya di Liga Champions. Selebihnya ia diturunkan sebagai pemain pengganti atau diturunkan sebagai starter namun disubtitusi di tengah laga.
Hal tersebut tentu menjadi hal baru bagi pemain yang selama bermain di Leverkusen dan Mainz manjadi sosok yang tak tergantikan ini. Ketika ditanay mengenai kebijakan rotasi tersebut, Schurrle mengaku tidak mempermasalahkannya.
Selama empat tahun terakhir bermain di Jerman, saya hampir selalu turun penuh dalam 90 menit laga, ungkap pemain bernomor punggung 14 ini.
Saya datang ke Chelsea untuk berada di skuat besar berisikan para pemain kelas dunia, karena itulah satu-satunya cara untuk bisa tumbuh menjadi pemain kelas dunia.
Walau jarang diturunkan penuh, namun sebenarnya total jumlah pertandingan yang dijalani oleh Schurrle cukup banyak musim ini. Saat ini ia telah bermain dalam 13 laga Premier League dan empat laga Liga Champions.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditanya Rumor Incar Rooney, Mou Tertawa Terbahak-bahak
Liga Inggris 14 Desember 2013, 16:04 -
Jarang Mendapat Tempat, Striker Chelsea Diincar Roma
Liga Italia 14 Desember 2013, 04:04 -
Ancelotti: Madrid tak Tertarik Rekrut Falcao
Liga Champions 14 Desember 2013, 03:25 -
Mourinho Bantah Luiz Bakal ke Barca
Liga Champions 14 Desember 2013, 02:11 -
Di Maria: Mou Membuat Saya Berkembang
Liga Spanyol 14 Desember 2013, 00:17
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39