Jadwal Siaran Langsung Premier League di Vidio Hari Ini, 20 Agustus 2023
Gia Yuda Pradana | 20 Agustus 2023 17:00
Bola.net - Premier League 2023/2024 saat ini sudah memasuki pekan ke-2. Ada dua pertandingan yang akan digelar hari ini, Minggu, 20 Agustus 2023, dan semuanya bisa ditonton melalui layanan live streaming di Vidio.
Yang pertama adalah Aston Villa vs Everton. Pertandingan ini dijadwalkan kick-off jam 20:00 WIB.
Setelah itu, ada duel West Ham vs Chelsea. Derby London ini akan kick-off jam 22:30 WIB.
Berikut jadwal lengkap Premier League 2023/2034 pekan ke-2.
SABTU, 19 AGUSTUS 2023
- 01:45 WIB Nottingham Forest 2-1 Sheffield United - Moji, Champions TV 5, Vidio
- 21:00 WIB Fulham 0-3 Brentford - Vidio
- 21:00 WIB Liverpool 3-1 Bournemouth - Champions TV 5, Vidio
- 21:00 WIB Wolverhampton 1-4 Brighton - Moji, Champions TV 6, Vidio
- 21:00 WIB Luton vs Burnley (Ditunda)
- 23:30 WIB Tottenham 2-0 Manchester United - Vidio
MINGGU, 20 AGUSTUS 2023
- 02:00 WIB Manchester City 1-0 Newcastle - Champions TV 5, Vidio
- 20:00 WIB Aston Villa vs Everton - Champions TV 5, Vidio - Link streaming klik tautan ini
- 22:30 WIB West Ham vs Chelsea - SCTV, Champions TV 5, Vidio - Link streaming klik tautan ini
SELASA, 22 AGUSTUS 2023
- 02:00 WIB Crystal Palace vs Arsenal - SCTV, Champions TV 5, Vidio
KLASEMEN
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Premier League Man City vs Newcastle di Vidio
Liga Inggris 19 Agustus 2023, 23:59 -
Liverpool Bekuk Bournemouth, Kopites: Alhamdulilah Ga Jadi Kalah, Full Senyum!
Liga Inggris 19 Agustus 2023, 23:20 -
Man of the Match Liverpool vs Bournemouth: Luis Diaz
Liga Inggris 19 Agustus 2023, 23:07
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10