Jadwal Siaran Langsung Premier League di SCTV Hari Ini, Minggu 7 November 2021
Aga Deta | 7 November 2021 08:00
Bola.net - Jadwal siaran langsung Premier League di SCTV hari ini, Minggu 7 November 2021. Siaran langsung Liga Inggris di SCTV hari ini adalah West Ham vs Liverpool.
Liverpool akan bertandang ke markas West Ham pada pekan ke-11 Liga Inggris atau Premier League 2021/22, Minggu (7/11/2021). Pertandingan di London Stadium ini dijadwalkan kick-off 23:30 WIB.
West Ham adalah lawan yang berbahaya. Tim besutan David Moyes tak terkalahkan dalam enam laga terakhir mereka di semua ajang (M4 S2 K0).
West Ham memang punya performa yang cukup meyakinkan. Namun, Liverpool, yang belum terkalahkan di semua kompetisi musim ini, bakal tetap lebih difavoritkan.
Dalam dua laga tandang terakhirnya di Premier League, Liverpool membantai Watford dan Manchester United. Mereka menang dengan skor telak 5-0.
Siaran Langsung Liga Inggris di SCTV
Minggu, 7 November 2021
- 23:30 WIB - West Ham vs Liverpool (SCTV).
Simak jadwal lengkap pekan ke-11 Premier League di bawah ini.
Minggu, 7 November 2021
- 21:00 WIB - Everton vs Tottenham
- 21:00 WIB - Leeds United vs Leicester City
- 21:00 WIB - Arsenal vs Watford
- 23:30 WIB - West Ham vs Liverpool (SCTV).
Klasemen Sementara Premier League 2021/22
Baca Juga:
- 5 Pelajaran dari Hasil Imbang Chelsea: 25 Tembakan, Burnley Alot!
- Fans MU Serukan #OleOut, Gary Neville: Emang Mau Diganti sama Siapa?
- Bruno Fernandes: Manchester United Memang Kalah Kelas dari Man City
- Chelsea Imbang, Clean Sheet Stop, Fans: Barkley Kok Masih Main, Tuchel Telat!
- Klasemen Liga Inggris: MU Kalah, Chelsea Imbang, Man City Menang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi West Ham vs Liverpool 7 November 2021
Liga Inggris 6 November 2021, 16:03 -
Salah Layak Menang Ballon d'Or Atau Tidak? Ini Kata Alisson
Liga Champions 6 November 2021, 03:31 -
Liverpool Unggul Madrid Dalam Perburuan Bintang Muda Fulham
Liga Inggris 5 November 2021, 23:57 -
Jamu Manchester City, MU Sudah Move On dari Pembantaian Liverpool
Liga Inggris 5 November 2021, 21:44 -
Liverpool Kena Tikung, Karim Adeyemi Bakal Gabung Klub Spanyol Ini?
Liga Inggris 5 November 2021, 17:12
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40