Jadwal Siaran Langsung Premier League di Mola TV Hari Ini, Minggu 31 Oktober 2021

Gia Yuda Pradana | 31 Oktober 2021 10:00
Jadwal Siaran Langsung Premier League di Mola TV Hari Ini, Minggu 31 Oktober 2021
Pemain Leeds United, Rodrigo (c) AP Photo

Bola.net - Jadwal siaran langsung Premier League di Mola TV hari ini, Minggu 31 Oktober 2021. Salah satu laga pekan ke-10 Liga Inggris atau Premier League 2021/2022 yang digelar hari ini adalah Norwich City vs Leeds United.

Norwich City akan menjamu Leeds United pada pekan ke-10 Premier League 2021/22, Minggu (31/10/2021). Pertandingan di Carrow Road ini dijadwalkan kick-off pukul 21:00 WIB.

Advertisement

Hanya ada dua pertandingan malam nanti. Setelah Norwich vs Leeds, ada Aston Villa vs West Ham.

Aston Villa akan menjamu West Ham di Villa Park. Pertandingan ini dijadwalkan kick-off pukul 23:30 WIB.

Simak hasil dan jadwal lengkap pekan ke-10 Premier League di bawah ini.

1 dari 3 halaman

Sabtu, 30 Oktober 2021

Sabtu, 30 Oktober 2021

Selebrasi skuad Manchester United untuk gol Edinson Cavani ke gawang Tottenham, Premier League 2021/22 (c) AP Photo
  • Leicester 0-2 Arsenal
  • Liverpool 2-2 Brighton
  • Manchester City 0-2 Crystal Palace
  • Newcastle 0-3 Chelsea
  • Burnley 3-1 Brentford
  • Watford 0-1 Southampton
  • Tottenham 0-3 Manchester United.
2 dari 3 halaman

Jadwal Pertandingan

Jadwal Pertandingan

Pemain Aston Villa, Ollie Watkins (c) AP Photo

Minggu, 31 Oktober 2021

  • 21:00 WIB Norwich City vs Leeds United (Mola TV)
  • 23:30 WIB Aston Villa vs West Ham (Mola TV, SCTV).

Selasa, 2 November 2021

  • 03:00 WIB Wolverhampton vs Everton (Mola TV).