Jadwal Siaran Langsung Premier League di Mola TV Hari Ini, Minggu 19 Desember 2021
Ari Prayoga | 19 Desember 2021 09:15
Bola.net - Jadwal siaran langsung Premier League hari ini, Minggu (19/12/2021) malam WIB. Tiga tim papan atas akan bertanding malam ini, ditutup dengan siaran langsung Tottenham vs Liverpool di Mola TV.
Setelah pertandingan pada Sabtu (18/12/2021) WIB kemarin semuanya ditunda, hari ini ada satu laga yang juga mengalami penundaan akibat Covid-19, yakni Everton vs Leicester City.
Alhasil, tiga pertandingan malam nanti menyisakan laga tiga tim teratas di papan klasemen, yakni Manchester City, Liverpool, dan Chelsea.
Simak jadwal lengkap pekan ke-18 Premier League 2021/2022 di bawah ini ya Bolaneters.
Sabtu, 18 Desember 2021
19:30 WIB - Manchester United vs Brighton (Ditunda)
22:00 WIB - Aston Villa vs Burnley (Ditunda)
22:00 WIB - Southampton vs Brentford (Ditunda)
22:00 WIB - Watford vs Crystal Palace (Ditunda)
22:00 WIB - West Ham vs Norwich (Ditunda)
Minggu, 19 Desember 2021
00:30 WIB - Leeds United 1-4 Arsenal
21:00 WIB - Everton vs Leicester City (Ditunda)
21:00 WIB - Newcastle vs Manchester City (Mola)
21:00 WIB - Wolverhampton vs Chelsea (Mola)
23:30 WIB - Tottenham vs Liverpool (Mola, SCTV)
Klasemen Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perbandingan Statistik Antonio Rudiger dengan 4 Bek Manchester United
Liga Inggris 18 Desember 2021, 16:40 -
Prediksi Wolverhampton vs Chelsea 19 Desember 2021
Liga Inggris 18 Desember 2021, 16:01 -
Lini Depan Chelsea Tumpul, Tuchel Tak Tuntut Havertz Tambah Jumlah Golnya
Liga Inggris 18 Desember 2021, 15:18 -
Chelsea Ketergantungan Jorginho, Sekarang Repot Gelandang Habis!
Liga Inggris 18 Desember 2021, 05:40
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40