Jadwal Putaran Keempat Piala FA yang Digelar Pekan Ini
Asad Arifin | 24 Januari 2020 14:57
Bola.net - Pertandingan putaran keempat Piala FA akan digelar akhir pekan ini. Manchester United akan berjumpa tim dari League One [kasta ketiga] Tranmere Rovers pada laga Minggu (26/1/2020) malam WIB.
Piala FA bakal sangat penting bagi Manchester United. Sebab, selain di Liga Europa, inilah peluang bagi Setan Merah meraih gelar. United diprediksi akan tampil habis-habisan melawan Tranmere Rovers.
Dari materi pemain, United jauh lebih unggul dan Tranmere. Apalagi sang lawan baru saja bermain pada Jumat (24/1/2020) dini hari lawan Watford. Namun, ada satu masalah besar yang harus dihadapi United: kualitas lapangan.
Prenrton Park, markas Tranmene Rovers, kondisi lapangannya tidak terlalu baik. Beberapa sudut lapangan terlihat kering dan tidak ditumbuhi rumput dengan sempurna saat dipakai melawan Watford.
Jalan Liverpool Raih Treble
Piala FA juga bakal penting bagi Liverpool. Sebab, mereka masih punya peluang meraih treble pada musim 2019/2020. The Reds punya peluang juara di Premier League, Piala FA, dan Liga Champions.
Pada putaran keempat, Liverpool akan berjumpa Shrewsbury Town. Jurgen Klopp diyakini bakal memainkan sejumlah pemain pelapis. Sebab, mereka baru saja memainkan laga pada Jumat (24/1/2020) melawan Wolves.
Berikut jadwal lengkap putaran keempat Piala FA musim 2019/2020:
Sabtu, 25 Januari 2020
- 03.00 WIB, QPR vs Sheffield Wednesdey
- 03.00 WIB, Northampton vs Derby County
- 19.45 WIB, Brenford vs Leicester City
- 22.00 WIB, Reading vs Cardiff City
- 22.00 WIB, West Ham United vs West Bromwich Albion
- 22.00 WIB, Burnley vs Norwich City
- 22.00 WIB, Coventry City vs Birmingham City
- 22.00 WIB, Newcastle United vs Oxford United
- 22.00 WIB, Portsmouth vs Barnsley
- 22.00 WIB, Southampton vs Tottenham Hotspur
- 22.00 WIB, Millwall vs Sheffield United
Jadwal Pertandingan Lainnya
Minggu, 26 Januari 2020
- 00.30 WIB, Hull City vs Chelsea FC
- 20.00 WIB, Manchester City vs Fulham
- 22.00 WIB, Tranmere Rovers vs Manchester United
Senin, 27 Januari 2020
- 00.00 WIB, Shrewsbury Town vs Liverpool
- 03.00 WIB, Bournemouth vs Arsenal
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Apapun yang Terjadi, MU Haram Biarkan Edinson Cavani Gabung Chelsea
Liga Inggris 23 Januari 2020, 22:00 -
Ironi Manchester United: Skuat Lebih Mahal, Tapi Kualitas Jauh dari Liverpool
Liga Inggris 23 Januari 2020, 21:00 -
Solskjaer Didesak Mundur, Gary Neville: Beri Dia Waktu!
Liga Inggris 23 Januari 2020, 20:40 -
MU Diklaim Salah Besar Membeli Lima Pemain Ini
Liga Inggris 23 Januari 2020, 20:20 -
Mino Raiola Buka Peluang Erling Haaland Pindah ke Inggris
Liga Inggris 23 Januari 2020, 20:00
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39