Jadwal Premier League 18 Agustus 2019: Chelsea vs Leicester City
Asad Arifin | 18 Agustus 2019 14:15
Bola.net - Chelsea vs Leicester City akan berjumpa di pekan kedua Premier League, Minggu (18/8/2019) di Stamford Bridge. Laga ini akan disiarkan secara streaming di Mola TV.
Chelsea sangat butuh kemenangan di laga kontra Leicester City. Sebab, mereka kalah dalam dia laga terakhir lawan Manchester United dan Liverpool [kalah adu penalti di UEFA Super Cup].
Tentu saja Frank Lampard tidak ingin anak asuhnya gagal untuk ketiga kalinya. Apalagi, pada kesempatan ini Chelsea akan bermain di kandangnya sendiri. The Blues akan berlaga di Stamford Bridge.
Laga Chelsea vs Leicester akan dimulai pada pukul 22.30 WIB. Duel ini akan disiarkan secara live streaming di Mola TV. Selain itu, ada juga laga Sheffield vs Crystal Palace pada pukul 20.00 WIB yang disiarkan live streaming di Mola TV.
Sementara, pada hari Selasa (20/8/2019) dini hari WIB, ada laga Wolves vs Manchester United yang disiarkan Mola TV dan TVRI.
Simak jadwal lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Jadwal Lengkap Pertandingan
Minggu 18 Agustus 2019
20:00 WIB: Sheffield United vs Crystal Palace (Mola TV)
22:30 WIB: Chelsea vs Leicester City (Mola TV)
Hasil Pertandingan dan Jadwal
Hasil Sabtu 17 Agustus 2019
Arsenal 2-1 Burnley
Aston Villa 1-2 Bournemouth
Brighton 1-1 West Ham
Everton 1-0 Watford
Norwich 3-1 Newcastle United
Southampton 1-2 Liverpool
Manchester City 2-2 Tottenham Hotspur
Jadwal Selasa 20 Agustus 2019
02:00 WIB: Wolverhampton vs Manchester United (Mola TV dan TVRI)
Jangan sampai kelewatan ya Bolaneters!. Untuk mengikuti perkembangan Premier League terbaru dan terlengkap, pantau terus hanya di Bola.net.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard Belum Bisa Pastikan Masa Depan Zappacosta di Chelsea
Liga Inggris 17 Agustus 2019, 20:00 -
Chelsea Ternyata Sempat Dekati Pelatih asal Portugal Ini Sebelum Tunjuk Lampard
Liga Inggris 17 Agustus 2019, 19:30 -
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Leicester City
Liga Inggris 17 Agustus 2019, 18:18 -
Prediksi Chelsea vs Leicester City 18 Agustus 2019
Liga Inggris 17 Agustus 2019, 18:01 -
Pertahanan Buruk, Chelsea Diyakini Tidak Bisa Menang Lawan Leicester
Liga Inggris 17 Agustus 2019, 17:45
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39