Jadwal Pertandingan Manchester United vs Leeds United, 20 Desember 2020
Gia Yuda Pradana | 20 Desember 2020 08:35
Bola.net - Peringkat 6 Manchester United (MU) akan menjamu tim promosi dan peringkat 13 Leeds United pada pekan ke-14 Premier League 2020/21, Minggu (20/12/2020). Meski main di Old Trafford, takkan terlalu mengejutkan jika MU sampai gagal menang.
Di laga terakhirnya, MU mengalahkan tuan rumah Sheffield United 3-2. Tiga gol MU dicetak oleh Marcus Rashford (2) dan Anthony Martial. Dengan hasil itu, berarti pasukan Ole Gunnar Solskjaer selalu menang dalam enam laga tandang yang sudah mereka mainkan di Premier League musim ini.
Namun, home form MU tak sebagus away form-nya. MU kalah tiga kali dan hanya menang satu kali dalam enam laga kandang yang telah mereka mainkan di liga musim ini (M1 S2 K3).
Dalam laga kandang terakhirnya, MU pun cuma imbang 0-0 melawan sang rival sekota Manchester City. MU harus waspada saat menjamu Leeds nanti.
Jadwal Pertandingan Premier League Pekan 14
- Pertandingan: Manchester United vs Leeds United
- Stadion: Old Trafford
- Hari, tanggal: Minggu, 20 Desember 2020
- Jam kick-off: 23.30 WIB.
Perkiraan Susunan Pemain
MU (4-3-1-2): De Gea; Shaw, Maguire, Lindelof, Wan-Bissaka; Pogba, Fred, McTominay; Fernandes; Rashford, Martial.
Pelatih: Ole Gunnar Solskjaer.
Leeds (4-1-4-1): Meslier; Alioski, Cooper, Ayling, Dallas; Phillips; Harrison, Klich, Rodrigo, Raphinha; Bamford.
Pelatih: Marcelo Bielsa.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Prediksi Manchester United vs Leeds United 20 Desember 2020
- Manchester United Sulit Menang di Old Trafford, Begini Analisis Solskjaer
- Ole Gunnar Solskjaer Tidak Sabar Rasakan Panasnya The Roses Derby
- Administrasi Beres, Wonderkid Ini Siap Bela Manchester United di Januari 2021
- Sempat Dihujat, Duet Maguire-Lindelof Sudah Semakin Tokcer di MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tinggalkan MU, Brandon Williams Menuju Jerman?
Bundesliga 19 Desember 2020, 20:15 -
Manchester United Sulit Menang di Old Trafford, Begini Analisis Solskjaer
Liga Inggris 19 Desember 2020, 20:00 -
Ole Gunnar Solskjaer Tidak Sabar Rasakan Panasnya The Roses Derby
Liga Inggris 19 Desember 2020, 19:45 -
Administrasi Beres, Wonderkid Ini Siap Bela Manchester United di Januari 2021
Liga Inggris 19 Desember 2020, 18:45 -
Sempat Dihujat, Duet Maguire-Lindelof Sudah Semakin Tokcer di MU
Liga Inggris 19 Desember 2020, 18:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39