Jadwal Comeback Ramsey dari Cedera Ditunda
Editor Bolanet | 7 September 2016 03:18
Gelandang Arsenal ini mengalami cedera ketika menjalani pertandingan lawan Liverpool di laga perdana Premier League. Ia mengalami cedera pada pahanya dalam kekalahan 4-3 di kandang sendiri.
Pada jeda internasional ini, Ramsey sudah absen dari tugas bersama timnas Wales. Pada mulanya, Ramsey dijadwalkan kembali bermain akhir pekan ini saat Arsenal lawan Southampton.
Menurut Telegraph, Ramsey baru diizinkan kembali turun lapangan ketika pasukan Arsene Wenger menghadapi PSG di Liga Champions pada tengah pekan depan. Kemudian setelah itu, di akhir pekan, Arsenal akan menjalani pertandingan lawan Hull City. [initial]
Baca Juga:
- Nenek Penderita Kanker Wujudkan Impian Tonton Liverpool di Anfield
- Arsenal Ingin Tuntaskan Nego Kontrak Ozil dan Sanchez Sebelum Natal
- Tak Kunjung Dimainkan di Arsenal, Ini Penjelasan Giroud
- Tandang ke Markas MU, Silva Bidik Tiga Poin
- Eriksen Resmi Perpanjang Kontrak di Spurs
- Mane Tegaskan Dirinya Fit dan Siap Main Lawan Leicester
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Laurent Koscielny Pemain Terbaik Arsenal Bulan Agustus
Liga Inggris 6 September 2016, 22:03 -
Lord Bendtner Segera Gabung Tim Kasta Kedua Inggris
Liga Inggris 6 September 2016, 21:59 -
Xavi: Duel Arsenal vs MU Penuh Gairah dan Intensitas
Liga Inggris 6 September 2016, 21:28 -
Jika Bebas Cedera, Xavi Sebut Wilshere Termasuk Yang Terbaik di Eropa
Liga Inggris 6 September 2016, 21:01 -
MU dan Arsenal Siap Berebut Yaya Toure
Liga Inggris 6 September 2016, 20:56
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39