Jadi Cadangan, Fabianski Mantap Hengkang Dari Arsenal
Editor Bolanet | 10 Februari 2014 21:41
Pemain berusia 28 tahun itu gagal menembus posisi inti untuk mengawal gawang di Arsenal selama tujuh tahun mengabdi di klub London tersebut. Ia selalu menjadi bayang-bayang penjaga gawang utama lainnya seperti Manuel Almunia dan rekan senegaranya Wojciech Szczesny.
Fabianski memutuskan tidak memperpanjang kontraknya yang habis akhir musim ini untuk mencari posisi inti bersama klub lain. Dengan bermain reguler, Fabianski siap merebut posisi penjaga gawang utama yang selama ini dipegang Szczesny.
Saya ingin menjadi nomor satu di klub dan tim nasional Polandia. Saya sudah banyak belajar di London selama ini. Tanpa mengurangi rasa hormat kepada klub, saya memutuskan menolak perpanjangan kontrak karena ingin mencari tantangan baru di Inggris atau luar negeri, ungkap Fabianski kepada The Daily Star.
Fabianski sendiri di musim ini baru diberikan kesempatan tampil sebanyak empat kali oleh Arsene Wenger.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lewandowski Belum Pikirkan Bayern Atau Madrid
Liga Eropa Lain 1 Januari 2014, 02:21 -
Lewandowski Berharap Bayern Terpeleset
Liga Eropa Lain 3 Desember 2013, 21:16 -
Highlights Friendly: Polandia 0-2 Slovakia
Open Play 16 November 2013, 09:30 -
Tim Terbaik Dari Pemain Yang Tidak Tampil di Piala Dunia 2014
Editorial 18 Oktober 2013, 04:05 -
Usai Dibantai, Szczesny Komentari Progres Inggris
Piala Dunia 16 Oktober 2013, 23:28
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39