Jadi Asisten Sarri di Chelsea, Zola Siap Bekerja Keras
Editor Bolanet | 19 Juli 2018 11:40
Sarri sendiri yang memilih Zola menjadi asistennya. Melihat tapak tilas Zola yang pernah melatih West Ham, Italia U-16 dan Watford, Sarri tak ragu dengan kualitasnya. Harapan Sarri disambut baik, Zola juga tak sabar berkarier di Chelsea.
Hubungan Zola dan Chelsea memang cukup dekat. Dia terus memberikan komentar terkait masalah-masalah Chelsea setiap musimnya, karenanya kembali ke Chelsea hanyalah masalah waktu. (tbf/dre)
Siap Kerja Keras
Bagi saya, ini hal yang luar biasa, kata Zola di tribalfootball. Saya sangat siap untuk bekerja keras karena ini akan jadi tantangan yang sulit.
Dia pun merasa bangga bisa bekerja sama dengan Sarri, Sebab di saat yang sama Zola juga ingin mendulang ilmu sebanyak mungkin dari mantan pelatih Napoli itu.
Saya sangat senang berada di sini, bisa bekerja keras bersama Maurizio untuk meraih kesuksesan.
Pertualangan Baru
Lebih lanjut, dia juga mengaku sebagai sosok yang selalu menyukai tantangan. Menjadi asisten Sarri jelas merupakan tantangan tersendiri, khususnya karena kondisi Chelsea yang tengah terpuruk.
Rasanya luar biasa jika berhasil sukses bersama Maurizio dan bersama klub ini dan saya akan memberikan yang terbaik seperti yang saya lakukan di masa lalu sebagai pemain, saya akan memberikan yang terbaik di posisi baru saya.
Saya sangat menantikan tantangan yang menanti di depan. Saya akan sangat senang jika kami bisa memulai dengan baik dan kami semua saat ini sangat bersemangat untuk memulai pertualangan baru, tutupnya. [initial]
Tonton Vidio Menarik Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sarri Ingin Buat Hazard Tampil Lebih Ganas Lagi
Liga Inggris 18 Juli 2018, 22:24 -
Sarri Senang Bisa Melatih Chelsea
Liga Inggris 18 Juli 2018, 21:55 -
Setelah Courtois, Kini Hazard Raih Kesepakatan Dengan Madrid
Liga Inggris 18 Juli 2018, 21:29 -
Sarri Butuh Waktu untuk Membentuk Skuat Chelsea
Liga Inggris 18 Juli 2018, 20:54 -
Ditanya Soal Hazard dan Courtois, Sarri: Saya Bosan!
Liga Inggris 18 Juli 2018, 20:29
LATEST UPDATE
-
Pesan dari Kluivert: Luka Itu Nyata, Tapi Dukungan Tak Boleh Padam
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:16 -
Barcelona Pasang Harga Jual untuk Ferran Torres!
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:15 -
Nasib Buruk Mees Hilgers di Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 08:47 -
Alexander Isak dan Masa Depannya: Antara Barcelona atau Liverpool
Liga Inggris 24 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 24 Maret 2025, 08:33 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 24 Maret 2025, 08:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39