Jaap Stam Puji Penampilan Impresif Eric Bailly di MU
Editor Bolanet | 6 September 2016 02:32
Bailly datang ke Old Trafford dari Villarreal dengan harga 32 juta pounds. Sejauh ini, pemain dari Pantai Gading tersebut selalu menjadi andalan Jose Mourinho sebagai tembok pertahanan timnya. Dalam empat pertandingan yang telah dijalani, MU tak pernah mengalami kekalahan.
Dari apa yang saya lihat ia bermain sangat bagus, ujar Stam pada Get Reading.
Dia punya kualitas, dia punya [kekuatan] fisik dan kecepatan. Dalam menguasai bola, ia tampak nyaman. Harapannya ia selalu tampil baik, sambung pria yang saat ini melatih klub Championship Reading tersebut.
Pada laga selanjutnya, MU akan menjalani laga krusial yakni menghadapi klub rival satu kota, Manchester City, pada akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Borriello Klaim Bisa Gabung Madrid dan MU
Liga Italia 5 September 2016, 23:54 -
Duel Derby Manchester Jadi Bahan Guyonan di Skuat Spanyol
Liga Inggris 5 September 2016, 23:16 -
Fellaini Siap Bertarung di Derby Manchester
Liga Inggris 5 September 2016, 22:31 -
Benitez Tolak Kehadiran Owen di Liverpool
Liga Inggris 5 September 2016, 22:16 -
Lontarkan Hinaan, Raiola Justru Dijadikan Agen Ibrahimovic
Liga Inggris 5 September 2016, 22:14
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39