Ivanovic Siap Dengarkan Tawaran Bayern
Editor Bolanet | 27 Maret 2015 09:31
- Bek , Branislav Ivanovic, menyambut dengan baik kabar mengenai ketertarikan raksasa Jerman, Bayern Munich.
Dengan kontraknya yang tersisa kurang dari 16 bulan lagi, masa depan Ivanovic di klub kini masih tanda tanya, mengingat The Blues hanya bersedia memperpanjang kontrak satu tahun, untuk pemain yang sudah berusia di atas 30 tahun.
Bild mengatakan bahwa Bayern sudah membuat pemain Serbia itu sebagai prioritas mereka di musim panas mendatang, dan mereka siap membujuknya pergi dari London dengan kontrak bernilai mahal.
Ivanovic kabarnya menyambut baik niat Bayern tersebut, ia percaya dirinya bisa mendapat kepercayaan dari bos Bayern, Josep Guardiola.
Selain Bayern; Real Madrid dan PSG kabarnya juga tengah memperhatikan perkembangan sang pemain. [initial]
(bild/rer)
Dengan kontraknya yang tersisa kurang dari 16 bulan lagi, masa depan Ivanovic di klub kini masih tanda tanya, mengingat The Blues hanya bersedia memperpanjang kontrak satu tahun, untuk pemain yang sudah berusia di atas 30 tahun.
Bild mengatakan bahwa Bayern sudah membuat pemain Serbia itu sebagai prioritas mereka di musim panas mendatang, dan mereka siap membujuknya pergi dari London dengan kontrak bernilai mahal.
Ivanovic kabarnya menyambut baik niat Bayern tersebut, ia percaya dirinya bisa mendapat kepercayaan dari bos Bayern, Josep Guardiola.
Selain Bayern; Real Madrid dan PSG kabarnya juga tengah memperhatikan perkembangan sang pemain. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Oscar Beber Ucapan Mourinho Usai Disingkirkan PSG
Liga Inggris 26 Maret 2015, 21:55 -
Hendrie: Tak Ada Yang Sanggup Kejar Chelsea
Liga Inggris 26 Maret 2015, 21:27 -
Bersiap Tanpa Cech, Chelsea Incar Green
Liga Inggris 26 Maret 2015, 20:23 -
Filipe Luis Kembali Tegaskan Bahagia di Chelsea
Liga Inggris 26 Maret 2015, 20:21 -
John Terry Mengaku Sulit Tidur Usai Ditendang PSG
Liga Champions 26 Maret 2015, 16:10
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39