Ivanovic: Selalu Ada Motivasi Bersama Mourinho
Editor Bolanet | 9 Oktober 2013 18:30
Ivanovic mengatakan bahwa bekerja di bawah kendali Mourinho sangat menyenangkan. Meski demikian, Ivanovic tak menyembunyikan fakta bahwa Mourinho selalu menuntut para pemainnya untuk saling memotivasi.
Sangat menyenangkan bermain bagi Jose. Saya sendiri selalu mendapatkan motivasi darinya. Kami sebagai pemain harus bisa memotivasi diri sendiri di setiap pertandingan. Jose selalu meminta kami untuk saling memotivasi, jelas Ivanovic kepada situs resmi klub.
Ivanovic meminta rekan-rekannya untuk terus mengembangkan permainan Chelsea. Ia berharap permainan Chelsea akan membaik setelah jeda internasional nanti.
Kami masih punya banyak pekerjaan. Kami sudah bermain bagus dan juga sudah kalah. Jelas bahwa permainan tim masih bisa meningkat. Kami harus menjadi lebih baik dan semoga kami bisa melakukannya setelah jeda internasional. (tsr/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eto'o Akui Masih Beradaptasi di Chelsea
Liga Inggris 8 Oktober 2013, 21:03 -
Lukaku Ingin Buktikan Mourinho Salah
Liga Inggris 8 Oktober 2013, 19:29 -
Ingin Pergi Dari Chelsea, Courtois Ngebet Gabung Barca
Liga Champions 8 Oktober 2013, 16:02 -
Januari, Mourinho Ingin Segera Ikat Valdes
Liga Inggris 8 Oktober 2013, 15:35 -
Tekad Demba Ba Pertahankan Posisi Starter Chelsea
Liga Inggris 8 Oktober 2013, 11:25
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39