Ivanovic Berharap Mourinho Kembali Ke Chelsea
Editor Bolanet | 26 Maret 2013 04:00
Mourinho sebelumnya telah mempersembahkan dua gelar Premier League sebelum hengkang dari The Blues pada September 2007 lalu. Dan saat ini, beredar rumor bahwa Mou berniat kembali ke Stamford Bridge.
Banyaknya isu tentang masa depan Mourinho di Real Madrid semakin banyak memunculkan spekulasi. Terlebih, Mourinho pernah menyebutkan sangat mungkin untuk kembali ke klub yang pernah ia tangani sebelumnya.
Bagi Ivanovic, pihaknya sangat senang dengan pernyataan tersebut. Yang berarti pelatih asal Portugal tersebut sangat berpotensi untuk pergi dari Madrid dan berlabuh di Chelsea.
Untuk klub besar seperti Chelsea, kami butuh yang terbaik dari pemain, Ujar Ivanovic kepada Sky Sports.
Untuk manajer dan mungkin suatu saat nanti, akan sangat menyenangkan untuk bekerjasama dengannya, Tandasnya. (sky/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Abramovich Bantah Telah Ditangkap FBI
Bolatainment 25 Maret 2013, 21:38 -
Mourinho Terobsesi Kembali ke Chelsea?
Liga Champions 25 Maret 2013, 20:21 -
David Luiz: Performa Chelsea Tak Sesuai Ekspektasi
Liga Inggris 25 Maret 2013, 16:45 -
Scolari Merasa Hanya Kurang Diberi Waktu di Chelsea
Liga Inggris 25 Maret 2013, 16:15 -
Hal-Hal Yang Bisa Diberikan Mourinho Untuk Chelsea
Editorial 25 Maret 2013, 16:02
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39