Internazionale Ikut Incar Vidic?
Editor Bolanet | 4 Februari 2014 23:36
Presiden Internazionale Erick Tohir melalui perwakilannya dikabarkan akan terbang ke Inggris untuk bernegosiasi kontrak dengan Nemanja Vidic. Pemain asal Serbia ini juga dipastikan akan hengkang dari Manchester United pada akhir musim.
Agen dari Vidic sendiri mengakui bahwa kliennya tersebut menolak perpanjang kontrak dari Manchester United walaupun United sudah bersedia menawari perpanjangan kontrak kepadanya. Tetapi menurut Tuttosport, Internazionale menjadi klub favorit Vidic sebagai tujuan berikutnya.
Hal ini diperkuat setelah Inter sendiri akan menawarkan kontrak jangka panjang selama tiga tahun bersama Inter. Selain itu, Inter juga menawarkan nominal gaji yang sama saat Vidic bermain bagi United. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Szczesny Tidak Sabar Hadapi Jadwal Sulit Arsenal
Liga Inggris 3 Februari 2014, 23:50 -
Kroos Diminta Tak Serakah Dan Perpanjang Kontrak di Bayern
Liga Champions 3 Februari 2014, 22:54 -
City Tak Sengaja 'Rusak' Transfer United?
Liga Champions 3 Februari 2014, 22:26 -
Anderson: Banyak Pemain United Yang Ingin Hengkang
Liga Inggris 3 Februari 2014, 22:13 -
Inilah Alasan Juan Mata Pilih Nomor Punggung 8
Liga Inggris 3 Februari 2014, 19:55
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39