Inter Milan Temui Agen Luke Shaw
Rero Rivaldi | 6 November 2017 13:15
Bola.net - - Luke Shaw bisa jadi akan meninggalkan Manchester United dan melanjutkan karirnya dengan bermain di Serie A.
Shaw kabarnya akan dilepas oleh United sebagai pemain pinjaman di bursa Januari mendatang. Salah satu klub yang tertarik untuk menampung pemain Inggris adalah tim lamanya, Southampton.
Namun demikian, laporan yang diturunkan oleh TMW mengatakan bahwa Shaw kemungkinan besar justru akan dilepas ke Italia di musim dingin nanti.
Inter Milan dikatakan amat tertarik meminang Shaw, mereka begitu serius hingga sudah sempat mengadakan pertemuan dengan agen sang bek sayap.
Dua pentolan manajemen Inter, Walter Sabatini dan Piero Ausilio, berharap bisa membujuk agen Shaw untuk mengupayakan kedatangan Shaw sebagai pemain pinjaman di Giuseppe Meazza pada Januari mendatang.
Inter sendiri baru saja bermain imbang 1-1 melawan Torino pekan lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ternyata, Yang Liburan ke Labuan Bajo Ibrahimovic KW
Bolatainment 5 November 2017, 23:15 -
Lukaku Menikmati Hidupnya di MU
Liga Inggris 5 November 2017, 19:10 -
Lukaku: Atmosfer Skuat MU Bagus
Liga Inggris 5 November 2017, 17:06 -
Mourinho: Pendukung Chelsea Tak Membenci Saya
Liga Inggris 5 November 2017, 15:00 -
Martial Senang Bisa Bangkit di MU
Liga Inggris 5 November 2017, 12:52
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39