Inter Milan Mengaku Tak Menyesal Lepas Coutinho
Rero Rivaldi | 5 Januari 2018 08:00
Bola.net - - Meski Philippe Coutinho belakangan ini disebut akan hengkang dari ke dengan harga mencapai 150 juta euro, mantan direktur Inter Milan, Marco Branca, menyatakan bahwa klub Serie A tak boleh memendam penyesalan.
Inter sepertinya sudah melakukan keputusan tepat ketika mereka melepas pemain Brasil ke Anfield di Januari 2013 dengan harga 8,5 juta pounds.
Namun demikian, Coutinho kemudian berkembang menjadi bintang besar selama di Inggris, dan pemain 25 tahun diperkirakan tak lama lagi akan mendarat di Camp Nou.
Meski begitu, Branca mengatakan bahwa ia sama sekali tak menyesal pernah membuat sang pemain berbakat lepas dari kubu Giuseppe Meazza.
Tidak ada seorang pun di Inter yang meragukan kualitasnya, meski di usia 18 tahun anda akan mengalami kesulitan jika baru datang ke Italia dan itu sesuatu yang normal, tuturnya di La Stampa.
Real Madrid juga menginginkannya, namun kami berbicara dengan keluarganya dan di 2010 dia bergabung dengan Nerazzurri dengan kurang dari 4 juta euro. Apakah dia berharga 150 juta euro? Sulit menilai apa yang terjadi di bursa sekarang, namun itu tak hanya berlaku untuk Coutinho.
Ada banyak angka-angka yang gila. Saya sendiri bisa bilang bahwa dia adalah seseorang yang mampu memainkan semua peran di lini depan.
Philippe sebelumnya unik dan dia juga masih seperti itu sekarang, dia bisa menggunakan kaki kiri atau kanannya dan itu tak ada bedanya. Ketika dia menggiring bola, dia bisa melakukannya lewat manapun.
Apa yang kami lakukan bersama Liverpool bukanlah keputusan teknis, ada masalah keuangan dan klub mulai mengalami krisis. Itulah mengapa Coutinho pergi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville Ingatkan Liverpool Akan Efek Negatif Penjualan Coutinho
Liga Inggris 4 Januari 2018, 21:56 -
Legenda MU Ini Sebut Liverpool Edan Jika Jual Coutinho ke Barca
Liga Inggris 4 Januari 2018, 21:32 -
Barca Hanya Peringkat 13, Man City Klub Paling Kaya di Dunia
Liga Inggris 4 Januari 2018, 20:36 -
Valverde Akui Khawatir Umtiti Bisa Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 4 Januari 2018, 20:11 -
Valverde Tak Pedulikan Rumor Umtiti dan Duo Manchester
Liga Spanyol 4 Januari 2018, 19:47
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39