Inter Berniat Boyong Ramirez Kembali ke Serie A
Editor Bolanet | 31 Juli 2013 01:30
Namun keinginan Inter tersebut tidak semudah yang mereka bayangkan. Pelatih Southampton, Mauricio Pochettino berusaha untuk mempertahankan pemain asal tersebut.
Pochettino berencana untuk menjadikan Ramirez seorang pemain kunci di St Mary's. Ia menyatakan, awal musim yang tidak terlalu bagus bagi Ramirez akan segera dilaluinya seiring berjalannya waktu. Pochettino yakin bahwa pemain 22 tahun tersebut akan mampu beradaptasi dengan sepakbola .
Sementara itu, pihak Inter sendiri belum menunjukkan tanda-tanda segera melakukan penawaran terhadap Ramirez. Musim lalu, kesempatan Ramirez untuk menunjukkan kemampuannya memang sangat sedikit. Tampil sebanyak 20 kali, Ramirez hanya enam kali bermain penuh selama 90 menit. [initial]
Gaston Ramirez Impikan Gabung Inter Milan?
Juventus Arahkan Target ke Gaston Ramirez
Milan Bantah Inginkan Gaston Ramirez (squ/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valero: Llorente dan Tevez Bakal Bawa Juve Juara
Liga Italia 30 Juli 2013, 16:40 -
Totti Tepis Rumor Kepindahan ke MLS
Liga Italia 30 Juli 2013, 16:36 -
'Napoli dan Higuain Capai Kesepakatan Hanya Dalam 7 Jam'
Liga Italia 30 Juli 2013, 12:01 -
Tanggapan Marotta Soal Jadwal Berat Juventus
Liga Italia 30 Juli 2013, 11:05 -
De Laurentis Yakin Higuain Bisa Ikuti Jejak Maradona
Liga Italia 30 Juli 2013, 10:30
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39