Inilah Target Rooney Bersama MU Musim Depan
Editor Bolanet | 21 Mei 2015 11:47
Kemarin malam Manchester United mengadakan perayaan untuk memberikan penghargaan kepada pemain terbaik pilihan tim dan pemain terbaik pilihan fans. Selepas acara tersebut, Rooney sempat mengungkapkan targetnya untuk musim depan.
Menjadi kapten adalah hal sudah saya inginkan sejak dulu, dan saya bersyukur bisa mewujudkannya saat ini, katanya.
Sayang saya belum bisa membawa United juara, namun target kami musim ini adalah kembali berlaga di Liga Champions. Kami tahu skuat kami memiliki kualitas untuk meraih trofi musim depan. tegas Rooney. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hoddle: MU Gagal Kalahkan Arsenal Karena De Gea
Liga Inggris 20 Mei 2015, 21:39 -
Scholes Khawatir De Gea Bakal Benar-benar Terbang ke Madrid
Liga Inggris 20 Mei 2015, 21:28 -
'Manchester United Akan Kesulitan Datangkan Striker Kelas Dunia'
Liga Inggris 20 Mei 2015, 21:23 -
Kalahkan Liverpool, Momen Terbaik Mata di MU
Liga Inggris 20 Mei 2015, 20:56 -
Ingin Liga Champions, Begovic Beri MU Lampu Hijau?
Liga Inggris 20 Mei 2015, 20:38
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23