Inilah Sumpah Chamberlain untuk Para Fans Liverpool
Rero Rivaldi | 7 September 2017 14:40
Bola.net - - Alex Oxlade-Chamberlain berjanji pada para suporter bahwa ia akan selalu memberikan 100 persen untuk klub.
Pemain Arsenal sebelumnya mendapatkan penawaran untuk bergabung dengan tim juara bertahan Premier League, Chelsea.
Namun ia menolak dan lebih memilih datang ke Liverpool, yang menawarkan gaji lebih rendah, demi ambisi untuk lebih bersinar di bawah asuhan Jurgen Klopp sebagai gelandang tengah.
Dan Chambo bertekad ia akan memberikan usaha terbaiknya jika terus mendapatkan kesempatan main reguler di klub.
Beberapa di antara kalian mungkin sudah lama melihat saya bermain, saya bisa janjikan bahwa saya akan menjadi seseorang yang selalu memberikan 110 persen untuk klub, tutur Chambo di laman resmi klub.
Saya akan sedikit melakukan banter dengan anda semua di depan kamera, jika anda ingin tahu seperti apa yang terjadi di Melwood! Namun serius, saya akan memberikan 110 persen ketika berada di lapangan. Saya akan selalu mencoba dan menjadi pemain yang menarik, memberi kecepatan, semoga sedikit kekuatan, dan juga serangan.
Saya akan selalu memberikan itu dan semoga kita semua selalu meraih sukses ke depannya!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea dan Liverpool Berpeluang Besar Comot De Vrij
Liga Italia 6 September 2017, 23:30 -
Ada Woodburn, Bale Jadi Merasa Tua
Piala Dunia 6 September 2017, 22:14 -
Enrique Akui Alami Mimpi Buruk di Bawah Asuhan Klopp
Liga Inggris 6 September 2017, 21:12 -
Enrique Main Dengan Lutut Cedera Selama Tiga Bulan
Liga Inggris 6 September 2017, 20:52 -
Cedera Lutut Tak Kunjung Pulih, Jose Enrique Putuskan Pensiun
Liga Inggris 6 September 2017, 20:19
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39