Inilah Salah Satu Alasan Suarez Tinggalkan Liverpool

Editor Bolanet | 15 Maret 2015 06:20
Inilah Salah Satu Alasan Suarez Tinggalkan Liverpool
Luis Suarez (c) AFP
- Penyerang , Luis Suarez mengklaim jika salah satu alasannya meninggalkan di akhir musim lalu dikarenakan rasa muak atas pemberitaan yang dilakukan media Inggris terhadapnya.

Penyerang asal Uruguay itu pindah usai dibeli dengan biaya fantastis, 75 juta Pounds oleh . Setelah sempat mengalami kesulitan, Suarez kini telah mencetak lima gol di lima partai La Liga terakhirnya.

Kepada Metro, Suarez mengungkapkan alasannya meninggalkan Liverpool, Mereka (media Inggris) selalu mengkritik-ku, mencari-cari hal yang tidak ada dan menjadikannya ada.

Mereka terlalu banyak bicara dan mereka tidak membiarkanku hidup dengan tenang. Aku pergi karena aku sudah muak dengan mereka, namun ternyata mereka masih mencoba mencari-cari masalah. pungkasnya. [initial]

 (sqw/jrc)