Inilah Perasaan Ranieri Setelah Menerima Trofi Premier League
Editor Bolanet | 8 Mei 2016 07:05
Pelatih Leicester City Claudio Ranieri mengaku sangat bahagia setelah timnya menerima trofi Premier League, Sabtu (8/5). Dan setelah menjadi juara, pelatih asal Italia tersebut menegaskan timnya akan banyak menemui rintangan.
Tim berjuluk The Foxes ini sejatinya sudah tahu menjadi juara setelah Tottenham hanya bermain imbang pekan kemarin. Tetapi Leicester baru benar-benar bisa berpesta setelah menjalani pertandingan menghadapi Everton di King Power Stadium
Saya mencoba untuk santai tapi tentu saja sangat bahagia, ucap Ranieri pada Sky Sports setelah penerimaan trofi Premier League.
Saya rasa musim ini sangat istimewa karena saya sudah tidak muda lagi, dan sekarang akan banyak ujian. Menjadi pemenang Premier League, rasanya sangat spesial. Saya pernah menjuarai cup di Spanyol dan Italia tapi juara di sini rasanya luar biasa.
Dalam karier saya selalu berpikir, cepat atau lambat saya pasti akan menjadi juara, tapi untuk pertama kalinya saya tak pernah membayangkan bisa menjadi juara liga Inggris, jelas mantan pelatih Chelsea ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Falcao: Saya Hampir Kembali ke River Plate
Liga Inggris 7 Mei 2016, 23:40 -
Brendan Rodgers Kembali Tangani Swansea?
Liga Inggris 7 Mei 2016, 23:20 -
Hasil Pertandingan Sunderland vs Chelsea: Skor 3-2
Liga Inggris 7 Mei 2016, 23:14 -
Sering Dicadangkan Klopp, Sturridge Legawa
Liga Inggris 7 Mei 2016, 22:54
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39