Inilah Pemenang Weekend Battle Kickstox Saham Bola 2
Afdholud Dzikry | 2 Maret 2021 09:27
Bola.net - Weekend Battle Kickstox Saham Bola (KSB) 2 sudah berakhir seiring dengan berakhirnya pertandingan Everton vs Southampton dan Real Madrid vs Real Sociedad. Lantas, siapa pemenang pada battle KSB kali ini? Cek yuk.
Battle KSB kali ini dimulai pada 27 Februari 2021 pukul 19:30 WIB dan berakhir pada Selasa, 2 Maret 2021 pukul 05:30 WIB pagi tadi. Selama periode itu, ada banyak sekali perubahan nilai investasi yang terjadi di dalam battle ini.
Pada battle ini, salah satu pemain yang memiliki perubahan investasi terbesar adalah Gareth Bale. Pemain Tottenham Hotspur tersebut tampil gemilang saat Spurs menang 4-0 atas Burnley di mana Bale membuat 2 gol dan 1 assist. Perubahan nilai investasinya mencapai 20.61%.
Lantas siapa yang berhasil menjadi investor dengan perubahan nilai investasi terbaik? Selamat kepada CMP55. Investor bernama CakraMP sukses menjadi yang terbaik setelah nilai investasinya meningkat 38.21%. Berikut tiga pemenang selengkanya.
Di posisi kedua ada nama Zavanmancunian dengan perubahan nilai investasi +24.66% serta di peringkat ketiga ada nama Pepekkau dengan nilai +19.66%.
Para pemenang ini akan mendapatkan hadiah sebagai berikut:
Bagi tiga pemenang di atas, kalian akan dihubungi oleh pihak Kickstox dan Kapanlagi Youniverse melalui email yang sudah kalian daftarkan ketika registrasi maksimal 4 pekan setelah pengumuman pemenang ini dipublish. Jadi pastikan cek email kalian.
Bagi kalian Bolaneters yang belum beruntung, tenang saja, pada tengah pekan ini akan ada Midweek Battle Kickstox Saham Bola 3. Dan seperti biasanya, hadiah menarik jutaan rupiah siap menanti kalian.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cuci Gudang, Persela Lamongan Lepas 13 Pemain Jelang Piala Menpora
Bola Indonesia 1 Maret 2021, 05:10 -
Hari Ini Weekend Battle Kickstox Saham Bola 2 Dimulai, Join dan Jadilah Juara!
Liga Inggris 27 Februari 2021, 11:05 -
Jago Bola: Seberapa Tahu Kalian Soal Duel Chelsea vs Manchester United?
Liga Inggris 26 Februari 2021, 15:35 -
Dapatkan Hadiah Jutaan dengan Gabung Kickstox Saham Bola Midweek 1, Berani?
Liga Champions 23 Februari 2021, 14:47
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39