Inilah Hasil Drawing Perempat Final Capital One Cup
Editor Bolanet | 30 Oktober 2014 06:00
Yang paling mengejutkan di putaran keempat ini adalah tersingkirnya sang juara bertahan, Manchester City setelah harus mengakui kemenangan di Etihad Stadium. Hal itu mengakibatkan hanya ada lima tim Premier League yang tersisa.
Drawing putaran kelima atau babak perempat final sudah dilakukan. Sementara pertandingan-pertandingannya akan dimulai pada tanggal 15 Desember 2014.
Duel sesama Premier League kembali harus dilakoni Newcastle yang akan melawat ke kandang Tottenham Hotspur. Tantangan terberat mungkin harus dihadapi Derby County yang akan menjamu pimpinan klasemen sementara Premier League, .
Berikut hasil lengkap drawing putaran kelima Capital One Cup.
Derby vs Chelsea
Tottenham vs Newcasltle
Bournemouth vs Liverpool
Sheffield United vs Southampton. [initial]
Seputra Sepak Bola Inggris
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kolarov: Premier League Cuma Milik City dan Chelsea
Liga Inggris 29 Oktober 2014, 15:15 -
Kandidat Ballon d'Or 2014: Eden Hazard
Liga Champions 29 Oktober 2014, 14:17 -
Mourinho: Karakter Drogba Lebih Kuat Dari Tubuhnya
Liga Inggris 29 Oktober 2014, 14:08 -
Suarez: Inilah Alasan Saya Gigit Ivanovic & Chiellini
Liga Inggris 29 Oktober 2014, 11:00 -
Liga Inggris 29 Oktober 2014, 10:49
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39