Inilah Alasan Loic Remy Pilih Chelsea Ketimbang Arsenal
Editor Bolanet | 1 September 2014 21:43
Seperti diketahui, Remy baru saja menandatangani kontrak empat musim di Stamford Bridge dari QPR. Tak diketahui berapa harga yang harus dikeluarkan oleh The Blues untuk pemain Prancis tersebut.
Diungkapkan Remy, salah satu alasan dirinya memilih Chelsea adalah karena dirinya sangat yakin bahwa Chelsea akan menjadi juara Liga Champions musim ini dengan skuat yang ada saat ini.
Sejujurnya saya ingin bermain di Liga Champions musim ini, jadi itu salah satu alasan saya gabung Chelsea, ujarnya.
Dan saya tahu bahwa Chelsea bisa memenangkan Liga Champions musim ini karena begitu banyak kualitas yang ada dalam skuat kami. Hal pertama adalah saya ingin memenangkan gelar, tandasnya. (cfc/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Remy Senang dan Bangga Gabung Chelsea
Liga Inggris 31 Agustus 2014, 23:14 -
Chelsea Resmi Rekrut Loic Remy
Liga Inggris 31 Agustus 2014, 22:49 -
'Loic Remy Lebih Baik Pilih Arsenal Ketimbang Chelsea'
Liga Inggris 31 Agustus 2014, 20:00 -
Liga Eropa Lain 31 Agustus 2014, 18:16
-
Galliani: Pinjam Torres, Milan Selamatkan Dana 29 Juta Pounds
Liga Italia 31 Agustus 2014, 17:42
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39