Inilah Alasan Flamini Tinggalkan Arsenal 2008 Silam
Editor Bolanet | 10 Maret 2014 22:31
Flamini yang didatangkan Arsene Wenger dari Marseille pada 2004 bermain selama empat musim di Arsenal sebelum gabung AC Milan pada 2008. Selama lima musim di Italia, Flamini kembali ke Emirates musim ini.
Ketika disinggung mengenai alasannya hengkang, Flamini pun mengungkapkan bahwa keinginan meraih trofi menjadi alasan utamanya.
Ini adalah sebuah pertanyaan bagus. Saya pikir bahwa pertanyaan itu mungkin harusnya ditujukan kepada pelatih dan manajemen, ujarnya.
Meski mengaku seharusnya pertanyaan tersebut ditujukan kepada manajemen dan pelatih, namun Flamini tetap memberikan jawabannya. Saya meninggalkan Arsenal karena saya ingin gelar, tandasnya. (hitc/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Costa Waspadai Ancaman Milan
Liga Champions 9 Maret 2014, 19:36 -
Mark Clattenburg Pimpin Laga Atletico vs Milan
Liga Champions 9 Maret 2014, 18:51 -
Seedorf Tetap Yakin Milan Bakal Menang di Vicente Calderon
Liga Champions 9 Maret 2014, 18:18 -
Highlights Serie A: Udinese 1-0 AC Milan
Open Play 9 Maret 2014, 10:20 -
Seedorf: Kekalahan Seharusnya Bisa Dihindari
Liga Italia 9 Maret 2014, 10:10
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10