Ini Penghalang Zinedine Zidane Latih Manchester United
Aga Deta | 17 Mei 2024 13:53
Bola.net - Mantan striker Liverpool Michael Owen menilai Zinedine Zidane tak bakal melatih Manchester United karena tak fasih berbahasa Inggris.
Nasib Erik Ten Hag sebagai manajer Manchester United lagi berada di ujung tanduk. Ten Hag kabarnya akan dipecat di musim panas nanti karena performa buruk Setan Merah pada musim ini.
Saat ini sudah banyak nama pelatih yang disebut sebagai pengganti Ten Hag. Mulai dari Graham Potter, Gareth Southgate hingga Zinedine Zidane.
Zidane saat ini masih menganggur sejak terakhir melatih Real Madrid di akhir Juni 2021. Dia berhasil memenangkan tiga Liga Champions secara beruntun selama bekerja di Santiago Bernabeu.
Zidane Latih MU?
Zidane bisa jadi opsi yang bagus buat Manchester United. Namun, masalah bahasa diyakini Owen bakal menjadi penghalang besar bagi Zidane untuk melatih Setan Merah
"Mereka semua adalah manajer yang sangat cakap. Namun saat ini terdapat kekurangan manajer," kata Owen kepada BoyleSports.
"Lihatlah Zidane, dia tidak fasih berbicara bahasa Inggris jadi saya tidak yakin Manchester United akan berada dalam radarnya secara pribadi. Saya akan sangat terkejut."
Potter dan Southgate Bisa
Owen meyakini kalau Potter dan Southgate bisa menjadi kandidat untuk menggantikan Ten Hag di Manchester United.
"Potter bisa menjadi kandidat," lanjut Owen.
"Saya tahu Dan Ashworth tidak secara resmi bekerja di sana saat ini, tapi dia mengenal Potter dan Southgate dengan baik jadi mungkin dari sanalah tautan tersebut berasal."
Sumber: BoyleSports
Jadwal Pertandingan Manchester United Berikutnya
Pertandingan: Brighton vs Manchester United
Kompetisi: Premier League
Venue: Amex stadium
Hari: Minggu, 19 Mei 2024
Jam: 22.00 WIB
Live streaming: Vidio
Klasemen Premier League 2023/2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Napoli Siap Tikung Juventus untuk Transfer Mason Greenwood
Liga Italia 16 Mei 2024, 20:40 -
Erik Ten Hag: Brighton Dulu, baru Manchester City!
Liga Inggris 16 Mei 2024, 20:03 -
Rasmus Hojlund Cetak Gol Lagi, Erik Ten Hag: Lanjutkeun!
Liga Inggris 16 Mei 2024, 18:42
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10