Ini Gol Terfavorit Henry Bersama Arsenal
Dimas Ardi Prasetya | 9 Januari 2017 21:06
Bola.net - - Thierry Henry mengungkapkan bahwa gol yang ia cetak ke gawang Leeds United pada tahun 2012 silam merupakan gol yang paling ia favoritkan selama bermain bagi .
Henry total bermain sebanyak 368 kali bagi The Gunners. Ia juga mencetak 226 gol plus 67 assist selama memperkuat klub London tersebut.
Banyak gol-gol indah yang telah dicetak oleh pria asal Prancis tersebut selama memperkuat Arsenal. Namun Henry mengaku ada satu gol yang amat ia favoritkan.
Gol tersebut adalah gol yang ia ciptakan ke gawang Leeds di pentas FA Cup pada tahun 2012 silam. Saat itu ia memperkuat The Gunners dengan status pinjaman dari New York Red Bulls.
Tendangan saya melawan Leeds ketika saya datang kembali ke London pada tahun 2012 adalah gl favorit saya untuk Arsenal, beber Henry pada The Sun.
Yang satu itu pribadi. Gol itu tak akan tercatat dalam sejarah Piala FA tapi itu pertama kalinya saya mencetak gol sebagai seorang penggemar. Anda tahu, saya tidak dimaksudkan untuk datang kembali dan saya kembali. Saya tidak dimaksudkan untuk bermain, saya bermain. Saya tidak dimaksudkan untuk mencetak gol, saya malah mencetak gol, ucapnya.
Baca Juga:
- Dicap Negatif Oleh Henry, Ozil Tak Peduli
- 'New Thierry Henry' Pilih PSG Timbang City
- Redknapp: Henry Tak Akan Selebrasi Seperti Giroud
- Henry: Juara, Arsenal Harus Kalahkan Tim Seperti Bournemouth
- Henry: Chelsea Tak Peduli Rekor, Mereka Ingin Juara
- Henry Sanjung Performa Giroud di Comeback Arsenal
- Henry Khawatirkan Kondisi Fisik Alexis Sanchez
- Sang Legenda Minta Wenger Cadangkan Ozil dan Mainkan Iwobi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tawar Belotti 65 Juta Euro
Liga Inggris 8 Januari 2017, 22:58 -
Sanchez Hengkang Jika Griezmann Jatuh ke Pelukan MU
Liga Inggris 8 Januari 2017, 18:19 -
Kualitas Penyelesaian Akhir Kunci Kemenangan Arsenal atas Preston
Liga Inggris 8 Januari 2017, 16:48 -
Wenger Ungkap Alasan Jadikan Giroud Kapten
Liga Inggris 8 Januari 2017, 14:55 -
Akui Kehebatan Preston, Ramsey Girang Cetak Gol Perdana Musim ini
Liga Inggris 8 Januari 2017, 13:25
LATEST UPDATE
-
45 Menit yang Menyenangkan dari Eliano Reijnders
Tim Nasional 21 Maret 2025, 10:13 -
Harapan untuk Timnas Indonesia: Wajib Menang Lawan Bahrain!
Tim Nasional 21 Maret 2025, 10:01 -
Napoli Pertimbangkan Tukar Guling Victor Osimhen dengan Rasmus Hojlund
Liga Inggris 21 Maret 2025, 10:00 -
Frenkie De Jong Bahagia Kembali Perkuat Timnas Belanda
Piala Eropa 21 Maret 2025, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39