Ini Dia Syarat Muller Bisa ke Manchester United
Editor Bolanet | 20 Agustus 2015 08:45
United siap membayar Muller dengan gaji mencapai 1 juta poundsterling per bulan jika mereka berhasil mendatangkan sang pemain ke Old Trafford, seiring usaha tim mendatangkan satu striker bintang.
Namun Louis van Gaal harus bergerak cepat, karena bursa transfer musim panas akan segera ditutup di akhir bulan Agustus.
Tawaran yang diajukan oleh klub Inggris sama dengan yang mereka bayarkan untuk Angel di Maria, ketika sang pemain datang dari Real Madrid di musim panas.
Daily Star mengatakan bahwa MU siap membuat Muller jadi salah satu pemain termahal Inggris dengan bayaran 250.000 poundsterling per pekan.
Sebuah sumber di United mengatakan: Ia adalah salah satu pemain yang diinginkan klub lebih dari siapapun. Dengan kehadirannya di dalam tim, United bakal bisa merebut trofi juara dan mereka siap mengajukan dana dalam jumlah besar untuk mendapatkannya.
Namun ia harus memaksa dirinya keluar dan menegaskan bahwa ia ingin pergi dari Bayern. Semua kini tergantung padanya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Romero: De Gea Rekan yang Hebat
Liga Inggris 19 Agustus 2015, 19:49 -
Deal, Chelsea Sukses Rebut Pedro dari MU
Liga Inggris 19 Agustus 2015, 18:31 -
'Rooney Tengah Tak Percaya Diri'
Liga Inggris 19 Agustus 2015, 16:07 -
Waddle: MU Harus Datangkan Pengganti Rooney
Liga Inggris 19 Agustus 2015, 15:57 -
City atau MU, Pedro Punya Waktu Tiga Hari
Liga Spanyol 19 Agustus 2015, 15:50
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39