Ini Alasan Wenger Lepas Isaac Hayden ke Newcastle
Editor Bolanet | 23 Juli 2016 12:15
Pemain 21 tahun tersebut menjalani musim yang mengesankan dalam masa peminjamannya di Hull City musim lalu. Namun dirinya terpaksa melangkah keluar dari Emirates setelah tak masuk rencana wenger musim depan.
Banyak yang mempertanyakan keputusan Wenger melepas Hayden ke Newcastle United. Namun Wenger akhirnya buka suara terkait keputusannya tersebut.
Dia tak bisa mendapatkan kesempatan di Arsenal dan saya memutuskan untuk membiarkannya pergi dan mendapatkan kesempatan, ujarnya.
Di usia 21 tahun, anda butuh bermain atau hanya berdiam diri, dan bila anda hanya diam, maka anda membuang-buang karir anda. Dia sangat cerdas dan sangat baik secara fisik, dia memiliki kekuatan, sambungnya.
Saya ingat beberapa pertandingan yang dia mainkan, seperti di West Brom di Piala Liga di mana ia bekerja sangat baik, dan saya memberinya kesempatan pergi ke Hull. Saya pikir Newcastle kesempatan bagus untuknya, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rob Holding Resmi Berseragam Arsenal
Liga Inggris 22 Juli 2016, 19:24 -
Agen: Wenger Menyesal Gagal Dapatkan Zinchenko
Liga Inggris 22 Juli 2016, 12:33 -
Arsenal Siapkan Tawaran Besar Untuk Matthias Ginter
Liga Inggris 22 Juli 2016, 12:29 -
Szczesny Hengkang, Ospina Bertahan
Liga Inggris 22 Juli 2016, 11:26 -
Szczesny Segera Kembali ke AS Roma
Liga Italia 22 Juli 2016, 11:24
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39