Ini Alasan Liverpool Depak Rodgers Menurut John Barnes
Editor Bolanet | 6 Oktober 2015 10:37
Rodgers harus menerima nasib keluar dari Anfield setelah ia dipecat saat bermain 1-1 melawan Everton akhir pekan lalu. Dan dua nama yang sangat santer disebut sebagai suksesor Rodgers adalah Ancelotti dan Klopp.
Alasan yang saya pikir mengapa mereka memecat Rodgers sekarang adalah karena, bila anda melihat dua pelatih yang tersedia, Ancelotti dan Klopp, maka akan ada banyak klub yang datang kepada keduanya pada akhir musim nanti. Dan klub itu akan lebih menarik daripada Liverpool saat ini, klaimnya.
Bukan hanya itu, Barnes juga menyebut bahwa kedatangan pelatih baru akan memberikan harapan baru dan positif bagi tim. Terutama terkait harapan mampu menembus empat besar di klasemen akhir nantinya. Meskipun dirinya juga yakin bahwa Rodgers pun mampu membawa The Reds menempati posisi keempat.
Seorang pelatih baru datang saat ini dengan harmoni, dengan harapan, dan mereka mungkin lebih baik dari Brendan Rodgers. Tapi untuk berpikir bawa tim ini punya kualitas untuk juara, kedua atau ketiga, itu adalah sebuah kegilaan, tambahnya.
Saya pikir Liverpool dapat menargetkan mengakhiri musim di posisi keempat atau keenam, di mana mereka harus ada di sana. Saya masih percaya bahkan bila itu masih Brendan Rodgers, kami bisa menantang untuk posisi itu dan saya yakin kami akan, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Fakta Unik Jurgen Klopp, Kandidat Pelatih Liverpool
Editorial 5 Oktober 2015, 23:02 -
Inilah Alasan Kenapa Jurgen Klopp Cocok untuk Liverpool
Liga Inggris 5 Oktober 2015, 22:17 -
Phil Thompson Sebut Liverpool Sudah Dapatkan Pelatih Baru
Liga Inggris 5 Oktober 2015, 21:59 -
Ketika Pemain Liverpool Iringi Kepergian Brendan Rodgers
Liga Inggris 5 Oktober 2015, 20:47 -
Klopp Akan Buat Fans Liverpool Bahagia
Liga Inggris 5 Oktober 2015, 18:32
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39