Ini Alasan Conte Tak Bawa Willian Lawan Watford
Editor Bolanet | 20 Agustus 2016 20:31
Willian menjadi bagian penting dalam kemenangan The Blues di pekan pertama melawan West Ham pekan lalu. Itu adalah kemenangan pertama bagi Conte di Premier League.
Namun winger asal Brasil tersebut tak bermain hingga permainan berakhir dan digantikan oleh Pedro pada laga tersebut. Dan sang pemain juga bakal absen saat melawan Watford karena masalah di betisnya.
Willian memiliki sedikit masalah pada betisnya, jadi lebih baik untuk tak mempertaruhkannya hari ini. Ini masalah kecil, jelas Conte.
Conte sendiri akan bertemu dengan 'lawan' lamanya saat masih di Italia, Walter Mazzarri yang kali ini menangani Watford.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin James dari Madrid, Chelsea Harus Pecahkan Rekor Transfer
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 22:24 -
Oscar Sempat Merasa Ketakutan dengan Conte
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 21:33 -
Conte: Diego Costa Diincar, Harus Berhati-hati
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 21:00 -
Ranieri: Saya Salah Pikir Kante Akan Bertahan
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 14:27 -
Collymore: Hazard Menipu Chelsea Musim Lalu
Liga Inggris 19 Agustus 2016, 12:40
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39