Ings Bangga Cetak Gol di Hadapan The Kop
Editor Bolanet | 21 September 2015 04:41
Ings dibeli The Reds pada musim panas ini dari Burnley. Sejauh ini ia sudah dimainkan sebanyak empat kali oleh Brendan Rodgers. Ia pun baru bisa mencetak gol perdananya di ajang resmi saat Liverpool menjamu Norwich City, Minggu (20/09).
Pemain berusia 23 tahun itu pun mengaku senang bisa mencetak gol di hadapan tribun yang sangat terkenal di Anfield, The Kop.
Senang sekali rasanya bisa mencetak gol perdana di manapun. Namun hal itu menjadi lebih baik legi ketika dilakukan dihadapan tribun Kop, seru Ings seperti dilansir BBC.
Ings lantas mengaku menyesal gagal mencetak gol kedua bagi Liverpool di laga tersebut. Sebab akhirnya timnya hanya jadi bermain imbang 1-1 saja.
Saya mendapat peluang lain ketika saya mencoba untuk melewati kiper. Mungkin saya seharusnya (tidak mencoba melewati kiper dan) menyonteknya saja, keluhnya. [initial]
Baca Juga:
- Cetak Gol Perdana, Ings Bahagia Sekaligus Kecewa
- Bullard Sebut Rodgers Akan Digantikan Klopp
- Mainkan Sturridge Usai Cedera, Ini Kata Rodgers
- Mengecewakan, Carragher Yakin Rodgers Tak Segera Dipecat
- Bos Liverpool Kecewa Dengan Gol Balasan Norwich
- Benteke Alami Cedera Hamstring
- Rodgers Puji Gol Ings
- Rodgers Kecewa Dengan Hasil Imbang Kontra Norwich
- Sakho Optimis Liverpool bisa raih trofi
- Sturridge Pulih, Origi Dipinjamkan Lagi?
- Hasil Pertandingan Liverpool vs Norwich City: Skor 1-1
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 19 September 2015, 22:46
-
Liverpool Coba Bidik William Carvalho
Liga Inggris 19 September 2015, 20:50 -
Rodgers Sebut Cedera Buat Henderson Frustrasi
Liga Inggris 19 September 2015, 18:30 -
Merson Jagokan Liverpool Menang Atas Norwich
Liga Inggris 19 September 2015, 04:07 -
Koefisien Mandek, Wenger Salahkan Klub Inggris Liga Europa
Liga Inggris 19 September 2015, 01:31
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39