Ingin Juara, Coquelin Minta Arsenal Perbaiki Faktor Ini
Editor Bolanet | 19 Juli 2016 07:20
The Gunners sendiri finish di posisi dua Premier League musim lalu, namun secara umum mereka tampil mengecewakan, lantaran gagal memanfaatkan posisi bagus yang mereka dapat di klasemen di awal tahun.
Coquelin ingin klub memperhatikan semua detail, jika mereka ingin memperbaiki hal tersebut musim depan.
Musim lalu sangat ketat dan saya kira itu sedikit aneh, tutur Coquelin pada laman resmi klub.
Saya kira banyak yang tidak menduga Leicester akan juara, namun mereka akhirnya mampu melakukannya.
Kami sudah melalui semuanya dengan sebaik mungkin musim lalu, kami mencatat start yang bagus, namun memang detail kecil juga ikut menentukan.
Pertandingan yang diharap semua orang bakal kami menangkan, kami harus memenangkannya, dan kami juga harus memberikan respon yang bagus di pertandingan besar, saya kira apa yang sudah kami lakukan di beberapa tahun terakhir cukup bagus dan kami harus terus mempertahankannya. [initial]
(ars/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diminati Guardiola, Bellerin Pertimbangkan Khianati Arsenal
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:47 -
Inilah Empat Kapten Arsenal Musim 2016/17
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:30 -
Arsenal Tak Jelas, Kante Pun Pilih Chelsea
Liga Inggris 18 Juli 2016, 22:01 -
Arsenal Siap Rogoh Rp 866 Miliar untuk Julian Draxler
Liga Inggris 18 Juli 2016, 19:50
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39