Indikasikan Bertahan, Can Lanjutkan Nego Kontrak di Liverpool
Rero Rivaldi | 18 Januari 2018 12:10
Bola.net - - Gelandang , Emre Can, dikabarkan akan mengadakan serangkaian pertemuan dengan klub bulan ini untuk membicarakan kontrak baru.
Pemain Jerman sudah lama dikaitkan dengan rumor transfer ke Juventus, namun pemain 24 tahun belum lama ini membantah spekulasi itu.
Can sendiri sudah boleh mengikat perjanjian pra-kontrak dengan klub baru bulan ini, sebelum benar-benar pindah di musim panas, namun The Reds kabarnya ngotot ingin mempertahankan sang pemain.
Menurut laporan yang diturunkan Sky Sports News, negosiasi soal kontrak anyar akan kembali dibuka bulan ini usai sebelumnya sempat terjadi kebuntuan lantaran klub ogah memasukkan klausul rilis dalam kontrak Can.
Eks pemain Bayer Leverkusen, yang direkrut Liverpool dari klub Jerman di 2014, kontraknya akan habis di musim panas 2018.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wright Sarankan Liverpool Beli Kiper dan Bek Tengah Baru
Liga Inggris 17 Januari 2018, 23:18 -
Setelah Kalahkan City, Ini Tantangan Terbesar Liverpool
Liga Inggris 17 Januari 2018, 21:48 -
Wijnaldum Heran Liverpool Tampil Penuh Energi Lawan City
Liga Inggris 17 Januari 2018, 21:25 -
Agar Kembali Tajam, Conte Diminta Beri Morata Jatah Libur
Liga Inggris 17 Januari 2018, 20:58 -
Firmino Yang Tak Selalu Selamanya Terlihat Hepi
Liga Inggris 17 Januari 2018, 19:44
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23