Imbangi City, Perasaan Bos Everton Campur Aduk
Rero Rivaldi | 22 Agustus 2017 07:40
Bola.net - - Ronald Koeman mengakui bahwa sulit baginya untuk tidak merasa kecewa usai mereka bermain imbang 1-1 di markas Manchester City, usai sebelumnya unggul di babak pertama di Etihad.
Gol ke-200 Wayne Rooney di Premier League disusul oleh kartu merah Kyle Walker, namun Everton tak sanggup mempertahankan keunggulan di babak kedua, setelah Raheem Sterling menyamakan kedudukan delapan menit menjelang bubaran.
Morgan Schneiderlin kemudian juga dikartu merah di sisi Everton, dan Koeman mengakui bahwa timnya harusnya bisa meraih hasil lebih baik.
Saya kecewa. Mungkin anda akan senang jika diberitahu akan mendapat poin sebelum laga dimulai, namun kami unggul 1-0 di babak pertama, 11 melawan 10, tutur Koeman menurut Sky Sports.
Namun bahkan dengan satu pemain lebih sedikit di lapangan, City punya talenta hebat. Mereka bisa amat menyulitkan. Kami punya masalah soal mempertahankan penguasaan bola dan kami melepas bola panjang terlalu cepat.
Namun saya kira kami mengontrol laga dengan baik - taktik kami luar biasa di babak pertama. Kami bekerja amat keras untuk meraih hasil bagus dan satu angka dari markas City adalah hasil yang apik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kiper Man City Dukung Neymar Menangkan Ballon d'Or
Liga Eropa Lain 21 Agustus 2017, 23:34 -
Tinggalkan Man City, Samir Nasri Gabung Klub Turki
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 21:07 -
Coutinho Harus Tentukan Nasibnya Sendiri
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 17:03 -
Fernandinho: Pemain Baru City Bisa Bikin Perbedaan
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 16:00 -
Koeman: Lini Serang City Amat Kuat
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 11:10
LATEST UPDATE
-
Dean Huijsen Jalani Debut untuk Spanyol di Tanah Kelahirannya Belanda
Piala Eropa 21 Maret 2025, 09:08 -
Masa Depan Antonio Rudiger: Kembali ke Serie A Sebelum Pensiun?
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 09:00 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 21 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39