Imbangi City, Karanka Puji Kecemerlangan Valdes
Serafin Unus Pasi | 6 November 2016 05:10
Bola.net - - Pelatih Middlesbrough, Aitor Karanka melontarkan pujian kepada penjaga gawangnya, Victor Valdes. Karanka menilai Valdes sudah menjadi aktor penting di balik keberhasilan The Boro menahan imbang Manchester City baru-baru ini.
Pada pertandingan yang digelar di Etihad Stadium itu, Middlesbrough keteteran menghadapi permainan Manchester City. Tim tuan rumah beberapa kali mengancam gawang The Boro, namun penampilan cemerlang Valdes membuat mereka hanya kebobolan satu gol malam ini.
Penampilan apik Valdes itu tidak luput dari perhatian Karanka yang menilai kiper veteran itu masih punya aura berlian pada dirinya. Hari ini dia [Valdes] sudah melakukan 3 penyelamatan yang luar biasa beber Karanka kepada FourFourTwo.
Penampilannya sama cemerlangnya seperti saat kami menghadapi , lalu pada pertandingan Sabtu lalu melawan . di mana dia melakukan dua atau tiga penyelamatan penting
Dia bergabung bersama kami karena dia memiliki masalah pada masa lalunya, namun saat ini yang terpenting adalah membuatnya terus bahagia. Dia adalah penjaga gawang yang luar biasa dan ia merupakan sosok yang penting di ruang ganti kami tandas mantan asisten Jose Mourinho tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Elang Andes Siap Menerkam: Superioritas Peru atas Bolivia
Amerika Latin 20 Maret 2025, 14:09 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 20 Maret 2025, 14:09 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Australia dari HP Kamu!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 14:00 -
Profil Biodata Dean James: Benteng Baru di Sisi Kiri Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:54 -
Brasil Goyah, Kolombia Bisa Menggoreskan Luka
Amerika Latin 20 Maret 2025, 13:49 -
Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
Liga Spanyol 20 Maret 2025, 13:45 -
Profil dan Biodata Joey Pelupessy: Jantung Baru Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 13:28
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40