Imbang Lawan Tim Zona Degradasi, Rangnick Tak Senang Dengan Performa MU
Aga Deta | 28 Desember 2021 08:55
Bola.net - Manchester United cuma meraih satu poin ketika menghadapi Newcastle. Ralf Rangnick tidak suka melihat permainan anak asuhnya dalam pertandingan tersebut.
Setan Merah berkunjung ke markas Newcastle pada laga Boxing Day Liga Inggris, Selasa (28/12/2021) dinihari tadi. Bermain di St James' Park, MU ditahan imbang 1-1 oleh tuan rumah.
Newcastle unggul terlebih dahulu lewat Allan Saint-Maximin pada menit ketujuh. Namun, Setan Merah baru bisa menyamakan kedudukan pada menit ke-71 lewat aksi Edinson Cavani.
Hasil imbang membuat Man United tertahan di peringkat ketujuh klasemen Premier League dengan 28 poin dari 17 laga. Adapun Newcastle terpuruk di posisi ke-19 dengan 11 poin dari 19 laga.
Performa MU
Usai pertandingan, Rangnick kecewa melihat penampilan Manchester United dalam pertandingan tersebut. Menurutnya, timnya terlalu banyak melakukan kesalahan.
“Saya tidak senang dengan penampilan kami," kata Rangnick kepada BBC Sport.
"Kami melakukan terlalu banyak kesalahan sendiri dan gol awal tidak membuat pekerjaan lebih mudah."
Babak Pertama Buruk
Lebih lanjut, Rangnick mengatakan babak pertama berjalan buruk. Namun, MU bermain lebih baik di babak kedua.
"Di babak pertama kami kesulitan," lanjutnya.
"Di babak kedua kami lebih baik tetapi ini masalah energi dan fisik dan kami perlu menjadi lebih baik di area tersebut."
Klasemen Premier League
Sumber: BBC
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Harapkan Bantuan Rangnick untuk Kalahkan Chelsea Dalam Perburuan Wonderkid Leverkusen
Bundesliga 27 Desember 2021, 19:51 -
Arsenal Disarankan Ikut Bersaing Dengan Man United untuk Rekrut De Jong dari Barcelona
Liga Inggris 27 Desember 2021, 17:55 -
5 Gelandang Tinggi yang Bisa Diboyong Ralf Rangnick ke Manchester United
Editorial 27 Desember 2021, 16:43 -
Pakai 4-2-2-2 dan Raphael Varane Inti: Prediksi Starting XI MU Saat Jumpa Newcastle
Liga Inggris 27 Desember 2021, 16:37 -
Jadwal Siaran Langsung Premier League di SCTV Hari Ini, Selasa 28 Desember 2021
Liga Inggris 27 Desember 2021, 16:16
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39