Iheanacho: Kalahkan MU Kali Ini Akan Lebih Sulit
Editor Bolanet | 26 Oktober 2016 09:50
City pernah mempermalukan United dengan skor 2-1 di Old Trafford awal musim ini, namun Ihenacho, yang mencetak gol kala timnya bermain imbang 1-1 melawan Southampton pekan lalu, memperkirakan bahwa The Citizens akan sulit mengulang prestasi itu.
Kali terakhir melawan United kami tampil bagus dan kami ingin mengulanginya. Namun kali ini akan sulit, mereka semakin mengenali kami dan para pemain kami. Mereka akan terus berjuang. Kami sendiri sudah lima laga tak pernah menang dan ini bisa saja terjadi. Kami harus fokus untuk menang di Old Trafford, tutur Iheanacho di Express.
Sang pemain muda juga mengatakan tim masih sepenuhnya percaya pada filosofi yang diusung oleh manajer Josep Guardiola.
Tidak ada masalah. Semua tahu apa yang bisa dilakukan Pep. Saya tahu fans punya ekspektasi tinggi. Namun kami tidak berasal dari planet lain. Fans harus sabar dan mendukung kami, imbuhnya.
Manajer membuat saya percaya diri. Saya ingin terus belajar dan bekerja keras untuknya. Saya mencetak gol karena saya bermain di tim yang fantastis. Saya harus terus bekerja keras, ini musim penting untuk saya. [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Naby Keita: Saya Tolak Arsenal, Man City dan Liverpool
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 23:34 -
Guardiola Tegaskan Ingin Aguero Tetap Bertahan di Man City
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 22:09 -
Guardiola Konfirmasi Tak Mainkan De Bruyne Lawan MU
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 21:31 -
Guardiola Segera Depak David Silva?
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 15:30 -
Pedro: Pep Sulit Ulangi Apa yang Ia Raih di Barcelona
Liga Inggris 25 Oktober 2016, 14:52
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39