Idamkan Hazard, Madrid Sodorkan Pemain Ini ke Chelsea
Serafin Unus Pasi | 8 April 2018 00:50
Bola.net - - Klub La Liga, Real Madrid nampaknya sudah memiliki rencana untuk mendapatkan Eden Hazard pada musim panas nanti. Kubu Los Blancos kabarnya akan menyertakan nama Rodriguez dalam kesepakatan transfer tersebut.
Dua tahun terakhir, Real Madrid kerap dihubungkan dengan Eden Hazard. Playmaker Timnas Belgia itu kabarnya ingin didatangkan ke Santiago Bernabeu sebagai penerus masa depan Cristiano Ronaldo.
Madrid sendiri kabarnya siap membayar mahal untuk bintang 27 tahun itu. Namun Chelsea sangat enggan untuk melepas sang pemain ke Bernabeu dengan harga berapa pun.
Namun menurut laporan Don Balon, Real Madrid tengah menyiapkan strategi lain untuk mendapatkan sang playmaker. Mereka kabarnya akan memasukan nama James Rodriguez dalam kesepakatan tersebut.
James musim ini tengah dipinjamkan ke Bayern Munchen. Di Jerman, ia bermain dengan apik di mana sumbangan 5 gol dan 9 assistnya membawa Die Rotten menjadi juara Bundesliga musim ini.
Munchen sendiri kabarnya masih ragu-ragu untuk mempermanenkan jasa James. Oleh karenanya Madrid akan memanfaatkannya jika The Bavaria tidak mengambil langkah.
James sendiri sejatinya sempat digosipkan masuk dalam incaran Chelsea dalam dua tahun terakhir. Alhasil mereka dipercaya tidak akan menahan kuasa untuk menandatangani kesepakatan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Chelsea Memang Ingin Conte Dipecat
Liga Inggris 7 April 2018, 23:50 -
Hadapi West Ham, Azpi Serukan Kebangkitan Chelsea
Liga Inggris 7 April 2018, 22:10 -
Azpi Ingatkan Chelsea: West Ham Bukan Lawan Mudah
Liga Inggris 7 April 2018, 21:50 -
Azpilicueta Ingin Kalahkan West Ham Demi Wilkins
Liga Inggris 7 April 2018, 21:30 -
Conte: Chelsea Haram Remehkan West Ham
Liga Inggris 7 April 2018, 21:10
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39