Idamkan Gelar Juara, Arsenal Diminta Bajak Bintang MU
Editor Bolanet | 24 Desember 2015 16:00
The Gunners baru saja menang 2-1 atas Manchester City pekan ini dan tengah duduk di peringkat dua klasemen, terpaut dua angka dari Leicester City.
Namun menurut Cunningham, tim asuhan Arsene Wenger harusnya ada di posisi satu jika mereka membeli Smalling.
Menariknya, Smalling sempat dikaitkan dengan Arsenal beberapa tahun silam, jelas Cunningham pada Newstalk Off The Ball.
Ada beberapa kabar yang mengatakan Wenger ingin membelinya dan Manchester United tertarik melepasnya untuk mendapatkan kembali investasi mereka. Saya berani bertaruh Wenger berharap ia sudah melakukannya dan membeli Smalling. Duet Smalling dan Koscielny, bagi saya, akan membuat Arsenal juara.
Amat disayangkan mereka gagal membeli Smalling. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Syarat Arsenal Bisa Juara Premier League
Editorial 23 Desember 2015, 22:37 -
Wenger Iba pada Nasib Van Gaal
Liga Inggris 23 Desember 2015, 21:05 -
Keown: Ozil Akan Jadi Yang Terbaik Jika Cetak Lebih Banyak Gol
Liga Inggris 23 Desember 2015, 20:23 -
Liga Inggris 23 Desember 2015, 19:46
-
Bagi Henry, Cazorla Adalah Otak Permainan Arsenal
Liga Inggris 23 Desember 2015, 19:04
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39