Ibrahimovic Dinanti Kontrak Masif di LA Galaxy
Rero Rivaldi | 20 April 2017 10:40
Bola.net - - Zlatan Ibrahimovic bakal mendapatkan kontrak besar jika ia memutuskan untuk meninggalkan Manchester United di akhir musim nanti.
Klub MLS, LA Galaxy, dikabarkan akan melakukan ekspansi besar-besaran dan mereka siap untuk menawarkan Ibrahimovic kontrak senilai 5 juta pounds per musim, menurut laporan yang diturunkan oleh Daily Mail.
Galaxy tidak akan bermain hingga Maret 2018 mendatang, namun mereka siap memberikan pada Ibrahimovic, yang kontraknya di MU akan habis di musim panas, kontrak besar dengan opsi peminjaman kembali, membuatnya bisa membela United di sebagian musim 17/18.
Kabarnya gaji yang diterima oleh Ibrahimovic akan membuatnya menjadi salah satu pemain dengan gaji tertinggi di MLS, meski masih di bawah playmaker Orlando City, Kaka, dan juga bintang Toronto FC, Sebastian Giovinco.
Sejak mendarat dengan status free transfer dari PSG di musim panas, Ibrahimovic telah mampu mencetak tak kurang dari 28 gol untuk United. Ia juga memborong dua gol ketika MU menang atas Southampton dan menjuarai Piala Liga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Belum Tanda Tangan Kontrak, Mourinho Cuek Saja
Liga Inggris 19 April 2017, 23:19 -
Jika Ingin Bertahan di MU, Martial Harus Penuhi Tuntutan Mourinho
Liga Inggris 19 April 2017, 22:49 -
Skuat MU Termotivasi Jalani Liga Europa
Liga Eropa UEFA 19 April 2017, 22:02 -
Rooney Kemungkinan Berada di Bangku Cadangan Saat Lawan Anderlecht
Liga Eropa UEFA 19 April 2017, 21:26 -
Klopp Sebut MU Bisa Juara Liga Europa
Liga Eropa UEFA 19 April 2017, 19:57
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39