Huddlestone Siap Buat Arsenal Perpanjang Puasa Trofi
Editor Bolanet | 15 April 2014 09:03
Tujuannya tentu jelas, eks bintang itu ingin The Gunners terus memperpanjang puasa trofi mereka yang berlangsung semenjak tahun 2005.
Akan terasa menyenangkan andai kami bisa menghentikan mereka memenangkan apapun sekali lagi, tutur Huddlestone menurut laporan Daily Star.
Kami tahu ini akan sulit, namun ini adalah laga final dan ini mungkin tempat terbaik untuk sebuah tim underdog. Kami sudah menunjukkan apa yang bisa kami lakukan melawan tim besar. Kami harap kami bisa melakukan hal yang sama pada Arsenal, pungkasnya.
Hull City sendiri kini berada di posisi yang relatif aman di Premier League. Mereka ada di posisi 13 klasemen dengan 36 angka dari 33 pertandingan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Akan Matikan Andy Carroll
Liga Inggris 14 April 2014, 21:31 -
Wenger: Juara Premier League Masih Susah Diprediksi
Liga Inggris 14 April 2014, 17:46 -
Preview: Arsenal vs West Ham, Kembali ke 4 Besar
Liga Inggris 14 April 2014, 15:15 -
Akui Latih Adu Penalti, Vermaelen Puji Fabianski
Liga Inggris 14 April 2014, 12:02 -
Vermaelen Salut Semangat Juang Hadapi Wigan
Liga Inggris 14 April 2014, 11:48
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39