Hubungan Van Ginkel Dengan Mourinho Semakin Baik
Editor Bolanet | 6 Juni 2014 02:11
- Gelandang muda Chelsea Marco Van Ginkel mengungkapkan bahwa hubungannya dengan Jose Mourinho saat ini semakin baik. Selama cedera, Mourinho tetap memonitor perkembangan pemain berusia 21 tahun itu.
Van Ginkel menderita cedera ligamen di bulan September tahun lalu saat berlaga di Capital One Cup. Namun menjelang musim berakhir kondisinya sudah semakin berangsur pulih.
Hubungan dengan Mourinho sangat bagus. Selama rehabilitasi, dia menunjukkan perhatian. Ini membuat perasaan saya senang. Saat akhir musim saya bisa masuk bangku cadangan tim utama, ujar Van Ginkel seperti dilansir Tribal Football.
Latihan pramusim dimulai tanggal 9 Kuli. Tapi saya kembali ke London satu minggu sebelumnya untuk latihan. Saya ingin sepenuhnya fit untuk memulai musim baru. Sebelum cedera, saya dulu ikut sesuai jadwal. Saya ingin masuk tim lagi, tandasnya.
Di musim 2013-14 pemain asal Belanda itu hanya tampil sebanyak empat kali saja di semua ajang kompetisi yang diikuti The Blues lantaran cedera serius.[initial]
(tri/ada)
Van Ginkel menderita cedera ligamen di bulan September tahun lalu saat berlaga di Capital One Cup. Namun menjelang musim berakhir kondisinya sudah semakin berangsur pulih.
Hubungan dengan Mourinho sangat bagus. Selama rehabilitasi, dia menunjukkan perhatian. Ini membuat perasaan saya senang. Saat akhir musim saya bisa masuk bangku cadangan tim utama, ujar Van Ginkel seperti dilansir Tribal Football.
Latihan pramusim dimulai tanggal 9 Kuli. Tapi saya kembali ke London satu minggu sebelumnya untuk latihan. Saya ingin sepenuhnya fit untuk memulai musim baru. Sebelum cedera, saya dulu ikut sesuai jadwal. Saya ingin masuk tim lagi, tandasnya.
Di musim 2013-14 pemain asal Belanda itu hanya tampil sebanyak empat kali saja di semua ajang kompetisi yang diikuti The Blues lantaran cedera serius.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Trio Raksasa EPL Berebut Gaet 'The Next Pogba'
Liga Inggris 5 Juni 2014, 23:17 -
Azpilicueta Akui Mourinho Tingkatkan Performanya
Liga Inggris 5 Juni 2014, 21:23 -
Tottenham Dan Valencia Kejar Lukaku
Liga Inggris 5 Juni 2014, 20:31 -
Torres: Fabregas Akan Hebat Bagi Chelsea
Liga Inggris 5 Juni 2014, 20:21 -
Costa Dianggap Bisa Gantikan Drogba di Chelsea
Liga Inggris 5 Juni 2014, 18:21
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39