Houllier Bersimpati Terhadap Kasus Suarez
Editor Bolanet | 4 Juli 2014 23:39
“Saya merasakan apa yang mereka rasakan. Dia (Suarez) adalah talenta yang luar biasa. Andai dia tidak dihukum, maka seharusnya dia bisa menjadi pemain yang bermain di bermacam-macam turnamen,” ujar Houllier seperti dilansir oleh Squawka.
Houllier pun mengungkapkan betapa pentingnya peran Suarez. Contoh yang dia ambil adalah rekor pertandingan Uruguay di Piala Dunia 2014.
“Ketika Uruguay dikalahkan , pasti itu adalah karena mereka masih terkejut dengan hukuman tersebut. Lihat saja mereka bermain empat pertandingan dengan hasil dua kemenangan bersamanya dan dua kekalahan tanpanya,” pungkas Houllier. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
FIFA Nyatakan Suarez Boleh Tes Medis
Liga Spanyol 3 Juli 2014, 23:57 -
Agen Pastikan Reina Bermain di Liverpool Musim Depan
Liga Inggris 3 Juli 2014, 23:33 -
Can: Gabung Liverpool Adalah Keputusan Yang Mudah
Liga Inggris 3 Juli 2014, 23:31 -
Liga Inggris 3 Juli 2014, 23:21
-
Puyol: Luis Suarez Striker Hebat
Liga Spanyol 3 Juli 2014, 22:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Uruguay vs Argentina 22 Maret 2025
Amerika Latin 20 Maret 2025, 09:11 -
Australia vs Timnas Indonesia: Jam Kick-off dan Siaran Langsung
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:10 -
Prediksi Ekuador vs Venezuela 22 Maret 2025
Amerika Latin 20 Maret 2025, 09:08 -
Testimoni Patrick Kluivert: Masa Depan Sepak Bola Indonesia Bakal Cerah!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40 -
6 Calon Pengganti Thiago Motta di Juventus
Editorial 19 Maret 2025, 11:59 -
Slot & Arteta Berikutnya? 4 Manajer yang Pernah Finis di Atas Pep Guardiola
Editorial 18 Maret 2025, 16:58 -
Deretan Puasa Gelar Terlama di Inggris dan Momen Berakhirnya
Editorial 18 Maret 2025, 15:56