Holtby Ingin Jadikan Tottenham Raja di London
Editor Bolanet | 14 Maret 2013 23:15
Saat ini, mampu menunjukkan bahwa mereka memang merupakan tim terbaik dari kota London. Terbukti, The Lilywhites sukses mematri posisi ketiga di tabel klasemen sementara Premier League musim ini.
Meski begitu, posisi Tottenham sendiri memang bisa dibilang sama sekali tidak aman. Pasalnya, kelengahan serta kesalahan kecil saja bisa membuat posisi mereka saat ini diambil alih oleh maupun yang tepat berada di bawah mereka.
Untuk itu, Holtby pun berniat mematenkan status tim terbaik kota London jatuh ke tangan Tottenham. Mantan pemain Schalke 04 itu pun berniat menjadikan hal itu sebagai tujuan karir jangka panjangnya bersama Tottenham.
Kami ingin bermain di Liga Champions dan menjadi tim terbaik di London, tandas Holtby.
Untuk saat ini, pemain berusia 22 tahun itu ingin lebih fokus membantu timnya untuk berjaya di level Eropa dengan cara menjuarai Liga Europa musim ini. (gmf/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Oscar Berterima Kasih Atas Bantuan Duo Brasil Chelsea
Liga Inggris 13 Maret 2013, 20:20 -
Qatar Siapkan Turnamen Sepakbola Super Dahsyat
Bola Dunia Lainnya 13 Maret 2013, 18:33 -
Jam Mewah dari Abramovich, Panjar Mou ke Chelsea?
Liga Inggris 13 Maret 2013, 16:25 -
Liga Inggris 13 Maret 2013, 15:02
-
Courtois Belum Akan Kembali ke Chelsea
Liga Inggris 13 Maret 2013, 02:57
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39