Holding Masih Tak Percaya Sudah Jadi Pemain Arsenal
Editor Bolanet | 2 Agustus 2016 10:28
Holding mencetak gol pembuka kala Arsenal mencatat kemenangan 3-1 atas tim Meksiko, Chivas, di Los Angeles, kemarin. Pemain berusia 20 tahun sendiri sebelumnya sudah banyak mendapat pujian dari manajernya.
Sang bek lantas mengaku bahwa ia senang dengan keputusannya pergi dari Bolton, dan menerima pinangan Arsenal di musim panas ini.
Saya mampu menyesuaikan diri dengan cepat, namun saya baru ada di sini selama satu pekan setengah dan saya masih terus mencubit diri saya sendiri, tutur Holding pada Evening Standard.
Perbedaannya adalah betapa besarnya Arsenal dan saya sudah menyadarinya dalam perjalanan ke Amerika Serikat. Semua orang memanggil nama para pemain, kemanapun kami pergi.
Inilah yang saya inginkan, saya sudah tidak sabar menantikan kesempatan untuk bermain lagi di pertandingan yang disaksikan oleh banyak orang dan juga bermain melawan pemain besar. [initial]
(eve/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Konfirmasi Wilshere Cedera Lagi
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 22:46 -
Arsenal Tawar Bek Torino Bruno Peres 16 Juta Euro
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 21:00 -
Arsenal Ogah Pinjamkan Gibbs ke West Ham
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 20:57 -
Heboh, Gundogan Menjelma Jadi Ozil?
Bolatainment 1 Agustus 2016, 19:38 -
Wenger Tak Sabar Pemainnya Segera Lengkap
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 19:29
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39